Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Askrindo Sediakan Asuransi untuk 1.406 Peserta Mudik Bareng BUMN

Kompas.com - 31/05/2019, 11:13 WIB
Fika Nurul Ulya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Asuransi Kredit Indonesia atau PT Askrindo (Persero) memberikan asuransi kecelakaan diri (Insurance Personal Accident) kepada 1.406 pemudik selain memberangkatkannya pada acara Mudik Bareng BUMN 2019.

Asuransi ini bisa digunakan oleh semua pemudik yang diberangkatkan Askrindo menggunakan bus dan kapal laut di sejumlah daerah, yaitu Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Sumatera Utara.

"Jadi selama 14 hari kedepan mulai dari 29 Mei kemarin, para pemudik, supir bus, dan kondekturnya akan kita cover bila terjadi sesuatu yang tidak diinginkan dengan maksimal pertanggungan hingga Rp 20 juta per individu," kata Direktur Utama Askrindo, Andrianto Wahyu Adi dalam siaran pers, Jumat (31/5/2019).

"Sehingga nilai pertanggungan untuk 1.406 pemudik serta 69 supir bus dan kondektur mencapai total Rp 29,5 miliar," jelas Andrianto.

Lebih lanjut Andrianto menyampaikan pemberian asuransi kecelakaan diri ini merupakan salah satu program inklusi keuangan tentang manfaat dari asuransi disamping kepeduliaannya kepada pemudik.

Andrianto berharap, pemberian asuransi kecelakaan diri ini memberikan rasa aman dan nyaman bagi para pemudik, supir bus, dan kondekturnya.

"Dengan pemberian asuransi kecelakaan diri dari Askrindo para pemudik, supir bus dan kondekturnya diharpakan mendapatkan rasa aman dan nyaman sehingga momen silahturahmi dengan keluarga dan saudara bisa lebih khidmat," ujar Andrianto.

Sementara itu, tahun ini Askrindo memberangkatkan 23 bus untuk 1.006 pemudik dengan tujuan Jakarta - Surabaya, Jakarta - Yogyakarta, Jakarta - Klaten, Jakarta - Wonogiri, Mataram - Surabaya, dan Medan - Sibolga.

Adapun untuk 400 pemudik yang menggunakan moda kapal laut, Askrindo memberangkatkannya dengan tujuan Batam - Belawan dan Sampit - Semarang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak 'Tenant' Donasi ke Panti Asuhan

Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak "Tenant" Donasi ke Panti Asuhan

Whats New
Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com