Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Cek Saldo e-Toll dengan Mudah dan Cepat, Bisa lewat HP

JAKARTA, KOMPAS.com - Masyarakat yang akan memulai perjalanan melewati jalan tol, sebaiknya memastikan kecukupan saldo uang elektronik atau kartu e-toll yang digunakan. Terlebih, cara cek saldo e-toll bukan perkara yang sulit.

Cara cek saldo e-toll bisa dilakukan dengan mudah menggunakan smartphone yang memiliki fitur NFC (Near Field Communication) yang sudah diaktifkan. Artinya, masyarakat yang ingin cek saldo e-toll tidak perlu keluar dari kendaraan. 

Adapun beberapa aplikasi yang diperlukan untuk cek saldo e-toll di HP di antaranya aplikasi mobile banking (BRI, BCA, BNI, Mandiri), LinkAja, Tokopedia, Shopee, dan Bukalapak.  

Dilansir dari laman bpjt.pu.go.id, e-toll adalah kartu elektronik yang digunakan untuk melakukan transaksi sistem pembayaran non-tunai (cashless) saat memasuki jalan tol di seluruh Indonesia.

Kartu e-toll berisi saldo uang elektronik dengan jumlah saldo yang cukup sesuai jarak tempuh perjalanan dan pembayarannya dilakukan secara tapping di gerbang tol otomatis.

Lalu, bagaimana cara cek saldo e-toll? 

Nah, berikut ini beberapa cara cek saldo e-toll yang mudah untuk dilakukan. 

1. Cara cek saldo e-toll Mandiri di HP

Berikut cara cek saldo e-toll Mandiri di aplikasi Livin' by Mandiri:

  • Aktifkan fitur NFC di HP Anda.
  • Buka aplikasi Livin' by Mandiri
  • Login dengan User ID dan Password atau login dengan sidik jari Anda
  • Pilih "e-money"
  • Pilih "Lihat/Perbarui Saldo"
  • Tempelkan kartu e-money di belakang ponsel
  • Jumlah saldo kartu e-money Anda akan tertampil
  • Pilih "Perbarui Saldo" untuk update saldo kartu e-toll hingga muncul informasi saldo e-money Mandiri. 

2. Cek saldo e-toll BCA di HP

Cara cek saldo e-toll BCA di HP bisa dilakukan melalui aplikasi BCA Mobile. Berikut langkah-langkahnya:

7. Cara cek saldo e-toll di Shopee

  • Aktifkan fitur NFC di HP Anda
  • Buka aplikasi Shopee
  • Pada aplikasi Shopee
  • Pilih menu "Pulsa, Tagihan, Hiburan"
  • Pilih "Uang Elektronik", lalu klik "Update"
  • Tempelkan kartu e-toll pada bagian belakang HP Anda
  • Tunggu beberapa saat dan pastikan posisi kartu tidak berubah
  • Proses update dan cek saldo kartu e-toll berhasil

Anda dapat mengecek apakah saldo sudah ter-update sebanyak 3-5 kali secara berkala.
Apabila saldo tidak ter-update setelah 1 jam, Anda dapat menghubungi Customer Service Shopee di 1500702.

9. Cara cek saldo e-toll di ATM

Bagi Anda yang smartphone-nya belum dilengkapi dengan fitur NFC, cara cek saldo e-toll Mandiri dapat dilakukan di ATM. Berikut langkah-langkahnya:

  • Kunjungi mesin ATM Mandiri terdekat
  • Tekan tombol ACCEPT pada keypad
  • Pilih menu "MANDIRI E-MONEY" pada layar monitor
  • Pilih menu "INFORMASI SALDO" pada layar monitor untuk melihat sisa saldo pada kartu Mandiri e-money anda
  • Tempel kartu e-toll Mandiri di tempat yang telah disediakan dan saldo akan terlihat pada layar monitor

Adapun cara update saldo e-toll Mandiri di ATM adalah sebagai berikut:

10. Cara cek saldo e-toll via panggilan dial

Cara terakhir untuk cek saldo e-toll adalah dengan menggunakan kode dial. Berikut langkah-langkahnya

  • Buka menu panggilan/telepon.
  • Tekan *141*6#, kemudian klik “Panggil/Call”.
  • Akan ada beberapa menu yang muncul di layar, pilih opsi “e-money”.
  • Masukkan 16 digit nomor yang ada di bagian depan kartu e-toll.
  • Tunggu hingga muncul informasi saldo e-toll di HP.

Nah, itulah beberapa cara cek saldo e-toll dengan mudah melalui HP, ATM, atau panggilan dial. 

https://money.kompas.com/read/2023/04/25/234554026/cara-cek-saldo-e-toll-dengan-mudah-dan-cepat-bisa-lewat-hp

Terkini Lainnya

PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Whats New
Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Whats New
Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Whats New
5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke