Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ikut Wall Street, Regional Merah

Kompas.com - 14/05/2009, 09:27 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Pergerakan saham di bursa regional pada awal perdagangan Kamis (14/5) pagi, berada di jalur negatif, seiring kembali terpuruknya Wall Street.

Di Hongkong, indeks Hangseng langsung melorot 429,29 poin (2,52 persen) pada 16.630,33. Kemarin Hangseng ditutup turun 0,55 persenm tertekan oleh saham perbankan karena berlanjutnya aksi jual saham China Construction Bank (CCB).

Hari ini, menurut analisis Monex Investindo Futures, Hangseng menunjukkan pola bearish. Tumbangnya bursa saham AS, rendahnya laba HKEx, besarnya pemecatan karyawan Las Vegas
Sands, menyebarnya wabah flu di Hong Kong dapat menggerogoti indeks.

"Tapi, dukungan Beijing bagi China Eastern dan industri bioteknologi, juga meningkatnya proyek luar negeri perusahaan Cina akan meminimalisir kerugian. Jika Hangseng jatuh melewati 16.770,
indeks akan meraih 16.540," sebutnya.

Sementara itu di Jepang, indeks Nikkei225 sesi pagi ditutup merosot 2,55 persen (237,90 poin) pada 9,102,59.

Sampai berita ini diturunkan, indeks bursa kawasan Asia Pasifik lainnya juga masih terjerembab di zona merah. Seperti indeks All Ordinaries Australia terjengkang 2,88 persen, kemudian indeks Tertimbang Taiwan melemah 1,64 persen, indeks Kospi Korsel turun 1,69 persen, indeks Strait Times Singapura berkurang 2,20 persen, serta indeks komposit Shanghai China terkoreksi 1,04 persen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kinerjanya Banyak Dikeluhkan di Medsos, Berapa Gaji PNS Bea Cukai?

Kinerjanya Banyak Dikeluhkan di Medsos, Berapa Gaji PNS Bea Cukai?

Work Smart
Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Whats New
Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com