Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Layani Pemudik, Pelni Akan Sediakan Bus Gratis dari Pelabuhan

Kompas.com - 21/06/2015, 13:17 WIB
Yoga Sukmana

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - PT Pelni (Persero) bekerjasama dengan Pelindo II, III, dan IV akan menyediakan bus gratis bagi pemudik yang menggunakan jasa transportasi laut. Nantinya, bus tersebut akan mengantarkan pemudik dari pelabuhan ke berbagai kota yang sudah ditentukan.

"Rencananya itu (bus) adalah untuk sambungan angkutan gratis (dari pelabuhan)," ujar Direktur Utama Pelni Sulistyo Wimbo Sardjito di Jakarta, Sabtu malam (20/6/2015).

Dia menuturkan, angkutan gratis yang akan disediakan itu diharapkan mampu menjadi angkutan interkoneksi dari pelabuhan ke beberapa kota yang telah ditentukan.

Selama ini, masyarakat dinilai masih kesulitan untuk mencari angkutan umum dari pelabuhan ke beberapa kota. "Misalnya, penumpang turun di pelabuhan Semarang nanti akan disediakan bus sambungan ke arah Kudus atau Pati. Lalu misalnya di Surabaya disiapkan via ke Lamongan maupun terminal bus (terdekat)," kata dia.

Sementara itu, untuk tambahan angkutan laut sendiri, Pelni akan melakukan beberapa penambahan frekuensi pelayaran. Namun, tambahan pelayaran itu hanya untuk beberapa rute saja.

"Kita akan melakukan penambahan frekuensi yang jumlahnya tinggi misalnya dari Batam-Medan, kalau kita istilahnya setrikaan (karena harus bolak-balik). Kemudian dari Balikpapan-Surabaya dan Nunukan-Makassar," kata dia.

Khusus di Semarang, Pelni juga akan menyediakan kapalnya untuk rekreasi ke Karimun Jawa. "Jadi karena orang Semarang sepertinya dekat dengan Karimun Jawa tapi jarang ke sana. Itu kita sediakan kapal. Tetap bayar, tapi paling tidak terbuka tiga hari untuk rekreasi. Karena kalau Lebaran orang butuh rekreasi, salah satunya ke Karimun Jawa," ucap Wimbo.

baca juga: Mengelola Uang Tunjangan Hari Raya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Earn Smart
KJRI Cape Town Gelar 'Business Matching' Pengusaha RI dan Afrika Selatan

KJRI Cape Town Gelar "Business Matching" Pengusaha RI dan Afrika Selatan

Whats New
Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Whats New
Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Whats New
Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Whats New
Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Whats New
Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Whats New
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Whats New
Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Whats New
Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

BrandzView
Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Whats New
Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Whats New
Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Work Smart
Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Whats New
Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com