Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Pertanda Keuangan Anda Bermasalah Serius

Kompas.com - 26/03/2017, 20:00 WIB

Kemungkinan besar penolakan itu karena Anda dinilai tidak memiliki kemampuan pengembalian utang yang meyakinkan dilihat dari profil keuangan. Bisa juga karena rekam jejak Anda termasuk buruk perihal pembayaran cicilan.

7. Pendapatan sudah tidak memadai membiayai semua pengeluaran

Seluruh pengeluaran Anda mulai untuk kebutuhan pokok sampai sekunder dan tersier, sudah tidak mampu ditutup sepenuhnya oleh pendapatan. Anda selalu harus berutang untuk membiayai arus kas pribadi. Ini pertanda gawat darurat keuangan. Segera benahi sebelum semakin karam.

8. Kartu kredit Anda sering overlimit

Kartu kredit Anda ditolak ketika tengah membeli sesuatu karena bank menilai pemakaiannya sudah melampaui batas.

9. Anda punya 3 kartu kredit yang kesemuanya aktif dipakai

Pendapatan tidak memadai lagi menutup pengeluaran. Kartu kredit Anda jadikan dana darurat hingga 3 kartu kredit yang Anda miliki semua terpakai untuk membantu menutup pengeluaran.

10. Anda sudah memiliki 3 kartu kredit dan masih "apply" lagi

Karena kartu kredit menjadi dewa penyelamat Anda, demi menyambung hidup, Anda tak segan mengajukan diri menjadi nasabah kartu kredit lagi.

Jumlah kartu kredit hingga 3 buah sebenarnya sudah memadai. Bila sampai ada yang ke-4, cobalah periksa lagi mengapa Anda sampai merasa membutuhkan kartu kredit lagi.

Coba lihat, jika Anda merasakan dua atau lebih gejala di atas sedang terjadi pada diri Anda sekarang, ini berarti Anda sekarang harus memperbaiki keuangan pribadi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan 'Employee Benefit'

Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan "Employee Benefit"

Whats New
Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Spend Smart
Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Whats New
Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Whats New
Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Whats New
Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com