Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Bantu Teman dari Lilitan Utang

Kompas.com - 09/07/2017, 21:00 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Tentu bukan hal yang menyenangkan saat melihat teman yang sedang mengalami masalah finansial. Misalnya terlilit utang, menunggak cicilan atau hidup serba pas-pasan dan kadang tidak bisa memenuhi kebutuhan dengan baik.

Sebagai teman yang baik, Anda pasti merasa simpati dan tergerak untuk membantu.

Namun, membantu teman yang sedang mengalami kesulitan finansial tidak bisa sembarangan. Bisa jadi justru Anda yang akan terjerumus pada lubang yang sama.

Ada cara dan trik tersendiri untuk membantunya. Bagi yang sedang berada pada posisi tersebut, simaklah cara membantu teman yang sedang terlilit utang berikut ini.

1. Tanyakan Masalah

Hal pertama yang harus dilakukan saat mengetahui teman sedang bangkrut dan terlilit utang adalah menanyakan dengan jelas apa masalah dan penyebabnya terlebih dahulu.

Anda bisa berdiskusi dengannya di teman yang tenang dan nyaman. Jangan terlalu menekannya, tapi cobalah bertanya dengan perlahan. Berikan padanya waktu untuk bisa menjelaskan semua permasalahannya.

Biasanya jika teman tersebut memang dekat dengan Anda, maka dia tidak akan sungkan menceritakan penyebab masalah keuangannya. Jadilah pendengar yang baik dengan memahami setiap permasalahan yang diceritakannya.

2. Semangat!

Setelah mengetahui masalah dan penyebab kesulitan finansialnya dengan seksama, langkah selanjutnya ialah memberikannya semangat.

Berikan semangat padanya melalui lisan atau secara langsung, pesan singkat dan lain sebagainya.

Bisa dikatakan bahwa kata-kata penyemangat bisa memotivasi temanmu. Dia yang secara psikologis telah jatuh bisa pelan-pelan bangkit karena semangat yang diberikan.

Karena kata penyemangat tersebut, akan membukakan pikirannya bahwa masih ada harapan untuk bisa keluar dari masalah.

3. Pinjamkan Bila Ada Uang Lebih

Jika saat ini Anda memiliki uang lebih, maka tak ada salahnya untuk meminjami uang kepada teman Anda yang sedang benar-benar membutuhkan uang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kian Susut, Surplus APBN Tinggal Rp 8,1 Triliun

Kian Susut, Surplus APBN Tinggal Rp 8,1 Triliun

Whats New
IHSG Turun 34 Poin, Rupiah Melemah di Awal Sesi

IHSG Turun 34 Poin, Rupiah Melemah di Awal Sesi

Whats New
Harga Emas Dunia Menguat Usai Rilis Data Pertumbuhan Ekonomi AS

Harga Emas Dunia Menguat Usai Rilis Data Pertumbuhan Ekonomi AS

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Whats New
Daftar 30 Mitra Distribusi Pembelian Sukuk Tabungan ST012 dan Linknya

Daftar 30 Mitra Distribusi Pembelian Sukuk Tabungan ST012 dan Linknya

Whats New
Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor untuk S1, Ini Persyaratannya

Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor untuk S1, Ini Persyaratannya

Whats New
Sudah Bisa Dibeli, Ini Besaran Kupon Sukuk Tabungan ST012

Sudah Bisa Dibeli, Ini Besaran Kupon Sukuk Tabungan ST012

Whats New
Revisi Target Penyaluran Kredit, BTN Antisipasi Era Suku Bunga Tinggi

Revisi Target Penyaluran Kredit, BTN Antisipasi Era Suku Bunga Tinggi

Whats New
Mampukah IHSG Bangkit Hari Ini ? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Mampukah IHSG Bangkit Hari Ini ? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
Kekhawatiran Inflasi Mencuat, Wall Street Berakhir di Zona Merah

Kekhawatiran Inflasi Mencuat, Wall Street Berakhir di Zona Merah

Whats New
Ada Hujan Lebat, Kecepatan Whoosh Turun hingga 40 Km Per Jam, Perjalanan Terlambat

Ada Hujan Lebat, Kecepatan Whoosh Turun hingga 40 Km Per Jam, Perjalanan Terlambat

Whats New
BTN Buka Kemungkinan Lebarkan Bisnis ke Timor Leste

BTN Buka Kemungkinan Lebarkan Bisnis ke Timor Leste

Whats New
[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

Whats New
KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat gara-gara Hujan Lebat

KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat gara-gara Hujan Lebat

Whats New
Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com