Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Info Saldo Mengendap BRI Simpedes di ATM Terbaru

Kompas.com - 12/10/2023, 10:15 WIB
Muhammad Idris

Penulis

Setoran awal buka rekening BRI BritAma X adalah Rp 100.000 dengan biaya admin bulanan sebesar Rp 6.000. Sedangkan saldo minimal BRI BritAma X yaitu Rp 50.000 dan biaya penutupan rekeningnya sebesar Rp 50.000.

4. Saldo mengendap Tabunganku

Produk Tabunganku merupakan salah satu kampanye gerakan menabung di Indonesia. Keunggulan jenis tabungan ini adalah tidak adanya biaya administrasi, dengan setoran awal Rp 20.000.

Produk ini menjadi salah satu produk tabungan terendah untuk hal saldo minimal BRI, yakni sebesar Rp 20.000.

5. Saldo mengendap BritAma Junio

BritAma Junio merupakan produk tabungan BRI yang ditujukan khusus kepada segmen anak dengan fasilitas dan fitur yang menarik bagi anak.

Untuk nasabah berusia 0 sampai dengan 12 tahun, setoran awalnya sebesar Rp 100.000. Sedangkan setoran awal untuk nasabah yang berusia 12 tahun sampai dengan 17 tahun yaitu Rp 150.000. Sementara saldo minimal ditahan untuk tabungan BritAma Junio adalah Rp 50.000.

6. Saldo mengendap Simpel

Tabungan jenis ini didesain untuk pelajar dengan persyaratan mudah. Pada tabungan jenis ini, tidak disediakan kartu ATM atau kartu debit. Nasabah hanya menerima buku rekening.

Kelebihannya, tabungan BRI Simpel tidak memungut biaya administrasi bulanan. Saldo minimal BRI Simpel adalah Rp 5.000 dan setoran awalnya Rp 5.000.

Saldo mengendap BRI Simpedes berapa? Jawabannya, saldo mengendap BRI Simpedes adalah Rp 50.000. Semoga informasi ini membantu bagi Anda nasabah tabungan ini.

Baca juga: Info Bunga BRI Simpedes dan Perhitungannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com