Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ROSCIK Buka 2 Cabang Baru di Bekasi dan Jakarta

Kompas.com - 04/01/2024, 20:41 WIB
Yoga Sukmana

Editor

JAKARTA, KOMPAS.om - ROSCIK, pelopor Ayam guling rotisserie, kembali melebarkan sayapnya bisnisnya setelah menambah pembukaan dua outlet barunya di Bekasi dan Jakarta.

Outlet tersebut berlokasi di Jl. Rambutan III Perum No.494, Jatimulya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17510, dan Jl. Kayu Manis Timur No. 12, Utan Kayu Utara, Kec. Matraman, Jakarta Timur 13130.

“Pencapaian ini adalah hasil dari kerja keras dan dedikasi tim, serta berkat kesetiaan dan minat seluruh pelanggan kami. Visi kami sebagai pionir Ayam guling rotisserie untuk makan rame rame, semakin jelas adanya,” ujar Founder ROSCIK Rotisserie Muhammad Rizky Ramadhan dalam siaran pers, Kamis (4/1/2024).

Baca juga: Perluas Bisnis Hilir Migas, RAJA Operasikan Stasiun CNG Grobogan

Pembukaan dua outlet terbaru ini membuat ROSCIK Rotisserie telah membuka 27 cabang sejak pembukaan gerai pertamanya pada 1 tahun lalu.

Rizky mengatakan kehadiran ROSCIK di lokasi terbaru itu bisa mempermudah akses masyarakat untuk mencoba Ayam guling rotisserie yang dapat dinikmati kapan pun dan di mana pun.

Adapun ayam dimasak di mesin rotisserie selama 1 jam dengan bumbu rahasia, sehingga ayam lebih juicy, empuk dan lebih meresap bumbunya.

Baca juga: Serius Membantu Usaha Generasi Milenial dan Z

"Dan tidak hanya itu, karena proses Rotisserie ayam pun jadi lebih baik untuk kesehatan,” kata Rizky.

ROSCIK menawarkan menu Ayam rotisserie, mulai dari Ayam Rotisserie Original ala timur tengah dan Ayam Rotisserie ala Western, serta berbagai macam jenis sambal khas seperti Sambal Dower, Sambal Hijau, Sambal tomat dan berbagai jenis saus pilihan yang melengkapi lezatnya menu ROSCIK.

Baca juga: Usaha Rintisan, Ekspansi atau Tidak di Tahun Politik?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Whats New
Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Whats New
Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Whats New
Harga Tiket Kereta Api 'Go Show' Naik Mulai 1 Mei

Harga Tiket Kereta Api "Go Show" Naik Mulai 1 Mei

Whats New
SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Whats New
Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Whats New
Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Whats New
Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Whats New
Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Whats New
Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Whats New
Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Whats New
Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Whats New
Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Whats New
IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com