Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lelang Rumah Murah di Tangerang, Harga Mulai Rp 44,5 Juta

Kompas.com - 17/06/2024, 16:22 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memfasilitasi lelang rumah yang berlokasi di berbagai daerah, salah satunya Tangerang, Banten.

Bagi Anda yang sedang mencari rumah di wilayah ini dapat menyimak daftar berikut. Lelang rumah di Tangerang dapat diakses di laman lelang.go.id milik pemerintah.

Lelang rumah murah ini dilakukan oleh perbankan dan perusahaan pembiayaan, di mana lelang yang dilakukan biasanya merupakan lelang eksekusi hak tanggungan.

Baca juga: Daftar Lelang Rumah di Bekasi, Harga mulai Rp 294 Juta

Peserta lelang rumah wajib menyetorkan uang jaminan ke nomor virtual account yang didapatkan setelah mendaftar di lelang.go.id paling lambat sehari sebelum lelang dimulai. Apabila peserta tidak memenangkan lelang rumah, uang jaminan tersebut akan dikembalikan ke peserta.

Khusus daerah Bekasi, pada periode Juni 2024 terdapat sejumlah rumah yang dilelang mulai dari nilai limit Rp 44,5 juta hingga Rp 805 juta.

Kompas.com akan menyortir lelang rumah di Tangerang untuk nilai limit di bawah Rp 150 juta, berikut daftarnya:

Baca juga: Daftar Lelang Rumah di Bekasi April 2024, Harga Awal Mulai Rp 382 Juta

1. Lelang rumah di Tangerang Rp 44,5 juta

PT BPR ANEKA DANARAYA akan melelang 1 unit rumah dengan luas total 53 meter persegi. Penyelenggara lelang yakni Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Tangerang II.

Lokasi rumah ini berada di Jalan Hidup Baru Kampung Dukuh RT 005 RW 001 Nomor 23, Kelurahan Sarua, Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang, Banten.

Nilai limit lelang rumah Rp 44,5 juta. Sementara uang jaminan Rp 8,9 juta disetor paling lambat 2 Juli 2024. Batas akhir penawaran dilakukan pada 3 Juli 2024 pukul 10:40 WIB.

Untuk informasi lengkap dan foto rumah yang dilelang bisa klik di sini.

2. Lelang rumah di Tangerang Rp 75 juta

BPR Kredit Mandiri Indonesia akan melelang 1 unit rumah dengan luas total 169 meter persegi. Penyelenggara lelang yakni Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Tangerang II.

Lokasi rumah ini berada di Kelurahan/Desa Talagasari, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten.

Nilai limit lelang rumah Rp 75 juta. Sementara uang jaminan Rp 15 juta disetor paling lambat 2 Juli 2024. Batas akhir penawaran dilakukan pada 3 Juli 2024 pukul 09:40 WIB.

Halaman:


Terkini Lainnya

Permudah BPR Ajukan Perizinan Kelembagaan, OJK Luncurkan Aplikasi SPRINT

Permudah BPR Ajukan Perizinan Kelembagaan, OJK Luncurkan Aplikasi SPRINT

Whats New
Sepanjang 2023, Aplikasi Investasi Pluang Catat Kenaikan Nilai Transaksi 22 Kali Lipat

Sepanjang 2023, Aplikasi Investasi Pluang Catat Kenaikan Nilai Transaksi 22 Kali Lipat

Whats New
KPPI Mulai Penyelidikan soal Impor Ubin Keramik

KPPI Mulai Penyelidikan soal Impor Ubin Keramik

Whats New
Karier.mu dan Women’s World Banking Luncurkan Modul Kapabilitas Keuangan dan Digital, Bisa Diakses Gratis

Karier.mu dan Women’s World Banking Luncurkan Modul Kapabilitas Keuangan dan Digital, Bisa Diakses Gratis

Whats New
Bersama Mentan Amran, Presiden Jokowi Lakukan Peninjauan Program Pompanisasi di Kotawaringin Timur

Bersama Mentan Amran, Presiden Jokowi Lakukan Peninjauan Program Pompanisasi di Kotawaringin Timur

Whats New
IHSG Menguat di Akhir Sesi, Rupiah Koreksi

IHSG Menguat di Akhir Sesi, Rupiah Koreksi

Whats New
Membandingkan Anggaran Makan Siang Gratis Rp 71 Triliun dengan Pembangunan IKN

Membandingkan Anggaran Makan Siang Gratis Rp 71 Triliun dengan Pembangunan IKN

Whats New
Badan Bank Tanah Targetkan Peningkatan Aset Lahan 23.000 Hektar Tahun Ini

Badan Bank Tanah Targetkan Peningkatan Aset Lahan 23.000 Hektar Tahun Ini

Whats New
Surge dan Arsari Group Sepakati Kerja Sama Penyediaan Akses Internet Masyarakat

Surge dan Arsari Group Sepakati Kerja Sama Penyediaan Akses Internet Masyarakat

Whats New
2 Solusi Lupa PIN ATM BNI, Bisa dari HP Antiribet

2 Solusi Lupa PIN ATM BNI, Bisa dari HP Antiribet

Spend Smart
Mandiri Energi, Dusun di Cilacap Ini Andalkan Listrik dari Tenaga Surya

Mandiri Energi, Dusun di Cilacap Ini Andalkan Listrik dari Tenaga Surya

Whats New
Kuartal I-2024, Emiten Infrastruktur Telko SUPR Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 3,8 Persen

Kuartal I-2024, Emiten Infrastruktur Telko SUPR Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 3,8 Persen

Whats New
Menko Airlangga Yakini Kinerja Kemenko Perekonomian pada 2025 Mampu Maksimalkan Transformasi Ekonomi Menyeluruh

Menko Airlangga Yakini Kinerja Kemenko Perekonomian pada 2025 Mampu Maksimalkan Transformasi Ekonomi Menyeluruh

Whats New
Bank Tanah Siapkan 150 Hektar di IKN untuk Polri

Bank Tanah Siapkan 150 Hektar di IKN untuk Polri

Whats New
Bank Tanah Sediakan 1.750 Hektar untuk Relokasi Kampung Nelayan Terdampak IKN

Bank Tanah Sediakan 1.750 Hektar untuk Relokasi Kampung Nelayan Terdampak IKN

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com