Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Akhiri Senin, IHSG Melesat Tapi Rupiah Melemah

JAKARTA, KOMPAS.com - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau pada akhir sesi perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) hari ini, Senin (8/6/2020).

Namun, langkah itu tak diikuti oleh kurs rupiah yang ditutup melemah.

Melansir data RTI, IHSG ditutup pada level 5.070,5, naik 122,7 poin atau 2,48 persen dibanding penutupan pekan lalu pada level 4.916,7.

Sebanyak 303 saham melaju di zona hijau dan 134 saham di zona merah. Sedangkan 157 saham lainnya stagnan. Adapun nilai transaksi hingga saat ini mencapai Rp 13,5 triliun dengan volume 16,39 saham.

Sementara itu, Indeks Asia juga masih. menghijau. Terlihat, indeks Hang Seng Hong Kong naik 0,03 persen dan indeks Komposit Shanghai juga naik 0,24 persen.

Selanjutnya, indeks Strait Times Singapura naik 1,68 persen dan indeks Nikkei Tokyo juga naik 1,38 persen. Di sisi lain, bursa saham eropa mengalami fluktuasi. Indeks FTSE naik 0,38 persen sedangkan Xetra Dax turun 0,09 persen.

Adapun top gainers pada penurupan perdagangan Senin sore ini, antara lain Krakatau Steel meroket 25 persen dengan harga Rp 270 per lembar saham, BNI melesat 13,65 persen dengan harga Rp 4.830 per lembar saham, Bank Mandiri melonjak 8,25 persen dengan harga Rp 5.250 per lembar saham.

Sedangkan top losers sore ini antara lain, saham Mutipolar merosot 6,45 persen dengan harga Rp 58 per lembar saham, Indosat melorot 1,34 persen dengan harga Rp 2.210 per lembar saham, dan XL Axiata turun 1,10 persen dengan harga Rp 2.700 per lembar saham.

Untuk rupiah pada penutupan perdagangan sorw ini masih mencatatkan pelemahan. Kurs rupiah berada di level Rp 13.885, turun 7,5 poin atau 0,05 persen dibanding Rp 13.877 pada penutupan sebelumnya.

https://money.kompas.com/read/2020/06/08/162616726/akhiri-senin-ihsg-melesat-tapi-rupiah-melemah

Terkini Lainnya

SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

Whats New
Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Whats New
Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Whats New
Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Whats New
BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Whats New
Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Whats New
Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Whats New
Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Whats New
Harga Tiket Kereta Api 'Go Show' Naik Mulai 1 Mei

Harga Tiket Kereta Api "Go Show" Naik Mulai 1 Mei

Whats New
SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Whats New
Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Whats New
Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Whats New
Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke