Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Kode Bank Muamalat untuk Keperluan Transfer Antarbank

KOMPAS.com - Bank Muamalat Indoensia merupakan bank syariah pertama di Indonesia yang berdiri pada 1 November 1991. Kemudian resmi beroperasi di 1 Mei 1992. Berapa kode Bank Muamalat untuk keperluan transfer?

Sebagai informasi, Bank Muamalat Indonesia didirikan atas gagasan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI), Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) dan pengusaha muslim yang kemudian mendapat dukungan dari pemerintah.

Setiap bank memiliki kode transfer berbeda dan umumnya terdiri dari tiga digit angka baik bank swasta maupun negara. Sama halnya dengan kode Bank Muamalat, kode bank muamalat indonesia, atau kode Muamalat, yaitu 147.

Kode Bank Muamalat atau kode Muamalat ini akan memudahkan nasabah untuk bertransaksi melalui anjungan tunai mandiri (ATM), SMS banking, dan internet banking.

Kode Muamalat merupakan identifikasi dari Bank Muamalat Indonesia. Kode Bank Muamalat Indonesia atau kode Bank Muamalat ini diperlukan nasabah saat melakukan transaksi dan komunikasi antar bank.

Misalnya, jika melakukan belanja online dan mengharuskan membayar ke bank lain, maka kode Bank Muamalat ini akan digunkan untuk identifikasi transaksi yang dilakukan masing-masing bank.

Hal ini agar masing-masing bank mengetahui hak dan kewajibannya saat terjadi mekanisme transfer anatara penjual danpembeli. Itulah fungsi dari kode Bank Muamalat Indonesia ini.

Berikut ini kode Bank Muamalat, kode Bank Muamalat Indonesia, atau kode Muamalat dan daftar kode transfer bank daerah lainnya di Indonesia:

Demikian, rincian kode Bank Muamalat, kode Bank Muamalat Indonesia, atau kode Muamalat serta daftar kode transfer bank daerah lainnya di Indonesia untuk keperluan transfer antar bank.

https://money.kompas.com/read/2022/01/04/073822726/ini-kode-bank-muamalat-untuk-keperluan-transfer-antarbank

Terkini Lainnya

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Whats New
Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Rilis
Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Whats New
Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke