Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mudah, Ini Cara Cetak Kartu BPJS Kesehatan Online

Informasi terkait hal tersebut banyak dicari pembaca, termasuk mengenai cara mencetak kartu BPJS Kesehatan yang sudah terdaftar dan cara cetak kartu BPJS di Mobile JKN.

Cara mencetak kartu BPJS Kesehatan memang sudah bisa dilakukan melalui bantuan aplikasi yang sudah disediakan, yakni JKN Mobile yang tersedia di perangkat Android maupun iPhone.

Artikel ini akan memberikan ulasan mengenai hal tersebut yang dirangkum dari sejumlah kanal resmi milik BPJS Kesehatan.

Cara cetak kartu BPJS di Mobile JKN

Adapun cara cetak kartu BPJS di Mobile JKN selengkapnya adalah sebagai berikut:

Itulah cara mencetak kartu BPJS kesehatan yang sudah terdaftar jika ingin melakukannya melalui aplikasi JKN Mobile


Download kartu BPJS Kesehatan tanpa aplikasi

Selain lewat JKN Mobile, download atau cara cetak kartu BPJS Kesehatan online juga bisa dilakukan melalui situs resmi yang disediakan BPJS Kesehatan.

Sedangkan cara cetak kartu BPJS Kesehatan online melalui website resmi adalah sebagai berikut:

  1. Pastikan perangkat dan koneksi stabil ketika mengakses situs untuk cetak kartu BPJS Kesehatan.
  2. Buka situs BPJS Kesehatan www.bpjs-kesehatan.go.id
  3. Login menggunakan email dan password yang digunakan untuk mendaftar sebelumnya
  4. Setelah berhasil masuk, pilih menu Cetak Kartu
  5. Klik menu Data, kemudian pilih Cari Data
  6. Pada laman pencarian, masukkan nomor NIK atau data peserta yang kartunya hendak dicetak
  7. Jika hasil pencarian sudah ditemukan, klik Cetak Kartu
  8. Print kartu BPJS Kesehatan tersebut bisa menggunakan printer sendiri di rumah maupun di tempat foto copy.

Itulah cara cetak kartu BPJS Kesehatan online, khususnya cara mencetak kartu BPJS Kesehatan yang sudah terdaftar.

https://money.kompas.com/read/2022/01/25/193731726/mudah-ini-cara-cetak-kartu-bpjs-kesehatan-online

Terkini Lainnya

Indofarma Hadapi Masalah Keuangan, Erick Thohir: Kalau Ada Penyelewengan Kami Bawa ke Kejagung

Indofarma Hadapi Masalah Keuangan, Erick Thohir: Kalau Ada Penyelewengan Kami Bawa ke Kejagung

Whats New
5 Tips Mengerjakan Psikotes Gambar Orang

5 Tips Mengerjakan Psikotes Gambar Orang

Work Smart
Bank Mandiri Imbau Nasabah Hati-hati Terhadap Modus Penipuan Berkedok Undian Berhadiah

Bank Mandiri Imbau Nasabah Hati-hati Terhadap Modus Penipuan Berkedok Undian Berhadiah

Whats New
IHSG Turun Tipis di Awal Sesi, Rupiah Dekati Level Rp 16.000

IHSG Turun Tipis di Awal Sesi, Rupiah Dekati Level Rp 16.000

Whats New
Berapa Denda Telat Bayar Listrik? Ini Daftarnya

Berapa Denda Telat Bayar Listrik? Ini Daftarnya

Whats New
Detail Harga Emas Antam Senin 6 Mei 2024, Turun Rp 3.000

Detail Harga Emas Antam Senin 6 Mei 2024, Turun Rp 3.000

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 6 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 6 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Bappeda DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Bappeda DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Transfer Pengetahuan dari Merger TikTok Shop dan Tokopedia Bisa Percepat Digitalisasi UMKM

Transfer Pengetahuan dari Merger TikTok Shop dan Tokopedia Bisa Percepat Digitalisasi UMKM

Whats New
Harga Bahan Pokok Senin 6 Mei 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Senin 6 Mei 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
IHSG Diperkirakan Melaju, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melaju, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Kesenjangan Konsumsi Pangan dan Program Makan Siang Gratis

Kesenjangan Konsumsi Pangan dan Program Makan Siang Gratis

Whats New
Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Erick Thohir: 82 Proyek Strategis BUMN Rampung, tapi Satu Proyek Sulit Diselesaikan

Erick Thohir: 82 Proyek Strategis BUMN Rampung, tapi Satu Proyek Sulit Diselesaikan

Whats New
Ketika Pajak Warisan Jadi Polemik di India

Ketika Pajak Warisan Jadi Polemik di India

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke