Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Limit Pinjaman, Syarat, dan Cara Mengajukan KUR BCA 2023

Selain untuk modal kerja, pinjaman KUR BCA juga bisa untuk keperluan investasi, pengembangan usaha, berbagai biaya dan kewajiban usaha, dan sebagainya. Namun, masing-masing jenis KUR BCA tersebut memiliki ketentuan berbeda.

Dilansir dari laman resmi BCA, pinjaman KUR BCA menawarkan suku bunga kompetitif yang lebih rendah dan fixed selama periode tertentu sebesar 6 persen p.a dari pemerintah dan tidak dikenakan biaya provisi dan administrasi.

Tahun ini, PT Bank Central Asia Tbk (BCA) berkomitmen untuk menyalurkan KUR sebesar Rp 1 triliun dalam rangka mendorong pemulihan perekonomian nasional. 

Lalu, bagaimana cara mengajukan KUR BCA 2023?

Jenis dan limit pinjaman KUR BCA 

Sebelum mengajukan pinjaman KUR BCA, nasabah perlu mengenali jenis dan limit pinjaman yang disediakan. Sehingga nasabah dapat memilih limit pinjaman yang disediakan sesuai dengan kebutuhan. 

Adapun jenis dan limit pinjaman KUR BCA 2023 adalah sebagai berikut:

Selain bebas biaya provisi dan administrasi, pinjaman KUR Super Mikro dan KUR Mikro juga tidak dikenakan biaya lainnya seperti biaya notaris, appraisal, dan lainnya. 

Sedangkan untuk pinjaman KUR Kecil dan KUR Khusus, biaya appraisal dan pengikatan agunan notaril disesuaikan dengan ketentuan yang berlaku.

Peminjam akan dikenakan biaya denda apabila telat melakukan pembayaran sesuai dengan ketentuan yang berlaku yang sebelumnya telah disepakati.

Cara mengajukan KUR BCA 2023

Pengajuan pinjaman KUR BCA dapat dilakukan di kantor cabang terdekat dengan membawa dokumen yang dipersyaratkan. Berikut langkah-langkahnya:

Cara mengajukan KUR BCA online

Selain di kantor cabang, pengajuan KUR BCA juga dapat dilakukan secara online melalui laman resmi webform BCA dengan lebih dulu mengisi formulir. Proses pengisian formulir ini membutuhkan waktu sekitar 10 menit.

Sebelum mengisi formulir, lakukan verifikasi nomor handphone Anda terlebih dahulu untuk:

  • Menerima kode verifikasi yang akan kami kirimkan untuk melanjutkan pengisian formulir.
  • Melanjutkan pengisian data pengajuan yang masih tersimpan dalam draft.
  • Mempermudah penerimaan informasi terkait tahapan selanjutnya.

Adapun syarat pengajuan KUR BCA melalui Eform di laman resmi webform BCA adalah sebagai berikut:

  • Permohonan: > Rp 100 juta sampai Rp 500 juta.
  • Peruntukan: Modal Kerja atau Rencana Pengembangan Usaha.
  • Lama usaha: minimal 6 bulan.
  • Menyiapkan dokumen KTP-el, Kartu Keluarga (KK), NPWP, dan Dokumen Opsional: Surat Keterangan Usaha (SKU) untuk pengajuan perseorangan atau Tanda Daftar Perusahaan (TDP)/Nomor Induk Badan (NIB) untuk pengajuan badan usaha.

Demikian informasi seputar syarat dan cara pengajuan KUR BCA 2023. Sebelum mengajukan pinjaman KUR BCA, pastikan nasabah telah memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh bank. 

https://money.kompas.com/read/2023/03/04/221028826/limit-pinjaman-syarat-dan-cara-mengajukan-kur-bca-2023

Terkini Lainnya

Cara Bayar Pajak Daerah secara Online lewat Tokopedia

Cara Bayar Pajak Daerah secara Online lewat Tokopedia

Spend Smart
Apa Itu 'Cut-Off Time' pada Investasi Reksadana?

Apa Itu "Cut-Off Time" pada Investasi Reksadana?

Earn Smart
Mengenal Apa Itu 'Skimming' dan Cara Menghindarinya

Mengenal Apa Itu "Skimming" dan Cara Menghindarinya

Earn Smart
BRI Beri Apresiasi untuk Restoran Merchant Layanan Digital

BRI Beri Apresiasi untuk Restoran Merchant Layanan Digital

Whats New
Kemenhub Tingkatkan Kualitas dan Kompetensi SDM Angkutan Penyeberangan

Kemenhub Tingkatkan Kualitas dan Kompetensi SDM Angkutan Penyeberangan

Whats New
CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

Whats New
Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Earn Smart
HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Whats New
KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke