Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Tarik Tunai DANA dan GoPay di ATM BCA Tanpa Kartu Debit

Seperti diketahui, DANA dan GoPay merupakan dompet digital yang banyak digunakan di Indonesia. Kedua e-wallet ini memudahkan penggunanya dalam bertransaksi secara non-tunai.

Dalam keadaan mendesak, saldo DANA dan GoPay juga dapat dicairkan secara langsung tanpa harus memindahkan ke rekening bank terlebih dahulu. 

Namun demikian, cara tarik tunai DANA dan GoPay di ATM BCA tanpa kartu debit ini hanya dapat dilakukan oleh pengguna yang sudah upgrade akun.

Untuk pengguna DANA, perlu memastikan sudah upgrade akun ke DANA Premium dan bagi pengguna GoPay sudah upgrade ke akun GoPay Plus. 

Lalu, bagaimana cara tarik tunai DANA dan GoPay di ATM BCA tanpa kartu debit? 

Cara tarik tunai DANA di ATM BCA

Dikutip dari laman resminya, berikut langkah-langkah atau cara tarik tunai DANA di ATM BCA yang bisa Anda ikuti:

Cara tarik tunai GoPay lewat ATM BCA

Adapun cara tarik tunai GoPay tanpa kartu di ATM BCA yakni sebagai berikut:

Bukti transaksi tarik tunai GoPay hanya dapat dilihat melalui riwayat GoPay. ATM BCA tidak akan mengeluarkan bukti transaksi.

Demikian informasi seputar cara tarik tunai DANA dan GoPay di ATM BCA tanpa menggunakan kartu debit.

https://money.kompas.com/read/2023/11/01/234628626/cara-tarik-tunai-dana-dan-gopay-di-atm-bca-tanpa-kartu-debit

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke