Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar 10 Stasiun Terpadat Selama Mudik Lebaran 2024

Vice President Public Relations KAI Joni Martinus mengungkapkan, dalam periode itu, tiket yang paling banyak terjual ada di tanggal 6 April 2024 atau kurang dari 4 hari Lebaran alias H-4 dengan total sebanyak 182.252 tiket.

“Berdasarkan pantauan Senin, 8 April 2024, pukul 08.00 WIB total tiket KA Jarak Jauh yang terjual ada sebanyak 2.788.987 tiket. Sementara tiket yang paling banyak dipesan ada di tanggal 6 April 2024 atau kurang dari 4 hari Lebaran alias H-4 dengan total sebanyak 182.252 tiket,” ujarnya dalam siaran persnya, Senin (8/4/2024).

Dia bilang, jumlah tiket yang terjual tersebut akan terus meningkat karena penjualan masih berlangsung.

KAI juga merinci kereta jarak jauh terfavorit, 10 stasiun keberangkatan terpadat, 10 stasiun tujuan terpadat, dan 10 relasi terpadat.

Berikut adalah rinciannya.

KA-KA Jarak Jauh favorit untuk periode Angkutan Lebaran sebagai berikut :

  1. Pasarsenen
  2. Gambir
  3. Surabaya Pasarturi
  4. Surabaya Gubeng
  5. Solo Balapan
  6. Bandung
  7. Malang
  8. Semarang Tawang Bank Jateng
  9. Ketapang
  10. Kiaracondong

10 Stasiun Tujuan Terpadat

10 Relasi Terpadat

https://money.kompas.com/read/2024/04/08/121455226/daftar-10-stasiun-terpadat-selama-mudik-lebaran-2024

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke