Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BMW-Mercedes Geser Lexus di Amerika

Kompas.com - 23/12/2011, 11:35 WIB


AMERIKA, KOMPAS.com - Mercedes-Benz dan BMW mengukir prrestasi gemilang di Amerika Serikat. Kedua produsen mobil Jerman itu berhasil menggeser dominasi Lexus sebagai pemimpin pasar kendaraan premium yang diraih sejak tahun 2000.

Tinggal beberapa hari menutup 2011, BMW telah menjual 221.073 unit dan sport utility vehicle (SUV), naik 12,3 persen. Jumlah itu lebih banyak 1.582 unit dari hasil yang dicapai Mercedes yang juga mengalami kenaikan 11,8 persen dibanding tahun lalu.

Melonjaknya penjualan karena adanya insentif dan diskon yang diterapkan kedua merek tersebut. "Saya membeli sekarang, terus terang saja, mereka memiliki semua jenis potongan (harga)," ungkap Mike Goldstein (47) yang tinggal di pinggiran kota Columbus, Ohio.

Baik Mercedes maupun BMW, menurut perusahaan riset TrueCar.com, telah memberi diskon Rp43,1 juta (4.800 dollar Amerika). Hanya, bukan berupa uang langsung, tapi potongan (langkah ini sudah dilakukan merek lain seperti Ford dan Chevrolet).Tak cuma itu, keduanya juga membebaskan pembayaran dua bulan pertama dalam kredit untuk model-model tertentu. Juga ditawari suku bunga subsidi terendah 0,9 persen.

Dengan taktik tersebut, wajar bila penjualan Mercedes dan BMW bisa melibas Lexus. Mike Jackson, chief executive AutoNation Inc, dealer dengan penjualan terbesar di AS mengakui kalau pasar kendaraan premium naik 35 persen November lalu. Mercedes dan BMW, menurut Mike, selain menawari paket diskon, mereka meluncurkan mobil dengan teknologi baru dan sangat disukai konsumen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com