Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

SNMPTN Surabaya Diikuti 42.307 Peserta

Kompas.com - 12/06/2012, 09:40 WIB
Kontributor Surabaya, Achmad Faizal

Penulis

SURABAYA, KOMPAS.com - Sebanyak 42.307 lulusan SMA sederajat asal Surabaya dan sekitarnya, Selasa (12/6/2012) pagi ini, mengikuti  ujian tulis Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2012. Jumlah peserta itu mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya yang hanya sekitar 38.000.

Ketua Panitia Lokasi (Panlok) 50, Surabaya, Achmad Syahrani mengatakan, SNMPTN kali ini untuk memenuhi pagu 20 persen dari total pagu tiap perguruan tinggi negeri (PTN) karena jatah 80 persen kursi sudah dipesan untuk jalur undangan dan jalure mandiri.

"Jika asumsi rata-rata pagu PTN sekitar lima ribu siswa, maka SNMPTN akan memperebutkan sekitar seribu kursi untuk 1 PTN," katanya, Selasa (12/6/2012).

SNMPTN secara bersamaan dilaksanakan serentak selama dua hari, Selasa (12/6/2012) dan Rabu (13/2012). Berdasar data yang ada, sebanyak 42.307 peserta SNMPTN tulis yang terdaftar terinci program IPA ada 17.368 siswa, IPS tercatat sebanyak 14.955 peserta dan program IPC terkumpul 9.984 orang pendaftar.

Terkait hal itu, Wakil Rektor Universitas Airlangga Surabaya itu mengingatkan, agar warga mewaspadai beberapa jalur kota yang berpotensi mengalami penumpukan kendaraan dan mengakibatkan kemacetan. Karena lokasinya berdekatan dengan lokasi kampus atau sekolah yang dipakai SNMPTN.

"Peserta biasanya datang ke lokasi menggunakan motor atau diantar kendaraan pribadi," jelas Achmad Syahrani.

Beberapa jalur jalan tersebut adalah, Jalan Ahmad Yani, Ketintang, Darmo, Wiyung, Jalan Dharmawangsa, Jalan Prof Moestopo, kawasan Mulyorejo, Mulyosari, Jalan Soekarno, Jalan Semolowaru, dan Jalan Manyar.

Kepadatan diperkirakan sejak sebelum pukul 07.00 WIB saat jam masuk, hingga sesudah pukul 11.00 WIB setelah ujian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

    Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

    Whats New
    Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

    Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

    Whats New
    Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintah Anda

    Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang "Toxic" ke Dalam Pemerintah Anda

    Whats New
    Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

    Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

    Whats New
    Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

    Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

    Rilis
    Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

    Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

    Whats New
    Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

    Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

    Whats New
    Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi 'Trading'

    Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi "Trading"

    Earn Smart
    Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

    Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

    Whats New
    Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

    Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

    Whats New
    Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

    Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

    Whats New
    Pasokan Gas Alami 'Natural Decline', Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

    Pasokan Gas Alami "Natural Decline", Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

    Whats New
    BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

    BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

    Whats New
    Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

    Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

    Work Smart
    Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

    Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

    Whats New
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com