Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

FOTO-FOTO: Rusuh di Tol Jatibening

Kompas.com - 27/07/2012, 13:56 WIB
Agus Susanto

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ratusan warga menutup jalan tol Cikampek dan membakar sebuah mobil PT Jasa Marga dengan nomor polisi B 9548 YT di sekitar terminal bayangan (ilegal) di ruas Tol Jatibening Kilometer 8, Pondok Gede, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (27/7/2012).

Aksi warga dipicu oleh larangan menaikturunkan penumpang oleh PT Jasa Marga (Persero), pengelola jalan Tol Jakarta-Cikampek di kawasan tersebut pukul 01.00 WIB. Aksi yang dimulai pukul 04.00 WIB tersebut baru berakhir pukul 07.50 WIB setelah ada kesepakatan dengan kepolisian.

Foto lengkap di: KOMPAS IMAGES

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com