Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/04/2013, 18:48 WIB

KOMPAS.com — Kondom menjadi salah satu alat pelindung yang cukup diandalkan ketika ingin melakukan seks yang aman. Masalahnya ketika hasrat sudah memuncak, si dia tak sempat lagi memakainya. Atau, karena terburu-buru, ia tak memerhatikan kualitas kondom tersebut.

Keteledoran lain yang sering dilakukan pria adalah tidak benar-benar memeriksa ukuran kondom yang dibeli. Akibatnya, kondom sering tidak pas dengan ukuran penis.

The American Sexual Health Association mengungkapkan, salah tebak ukuran kondom ini menjadi alasan utama mengapa pria enggan memakai kondom saat bercinta. Salah memilih kondom akan membuat kondom terlalu ketat, atau terlalu longgar membungkus penis. Kondom yang terlalu ketat akan membuat penis terasa sedikit sakit. Adapun kondom yang kebesaran akan membuatnya mudah lepas dan mengganggu kenikmatan bercinta.

Melihat berbagai kesulitan pria dalam menemukan ukuran kondom yang pas, VSM Enterprises (perusahaan software) meluncurkan sebuah aplikasi ponsel, Condom Size. Aplikasi smartphone ini dirancang untuk membantu pria mengukur panjang penis dan mendapatkan ukuran kondom yang pas.

Aplikasi ini bisa diunduh melalui Apple App Store di beberapa gadget ciptaan Steve Jobs, seperti iPhone atau iPad. Setelah mengunduh aplikasi ini, Anda bisa mengetahui ukuran penis dengan cara mengukur panjang dan ketebalan penis melalui alat pengukur (seperti penggaris) yang ada di sisi ponsel.

Setelah menemukan ukuran panjang dan diameter penis, Anda juga bisa memasukkan data statistik pasangan ke dalam aplikasi ini. Data akan tersimpan dalam database ukuran penis pria di seluruh dunia. Perangkat ini juga menyediakan link tempat-tempat yang menjual kondom sesuai ukuran Anda.

VSM Enterprises mengungkapkan bahwa aplikasi ini bertujuan untuk memberi edukasi tentang pentingnya penggunaan kondom sesuai ukuran, dan menemukan ukuran kondom yang tepat. Selain itu, aplikasi ini juga memberikan tips seputar penggunaan kondom, fakta-fakta kondom, dan lain-lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

Spend Smart
Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Whats New
Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Whats New
Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com