Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waktunya Perbankan Bersikap Global

Kompas.com - 19/06/2013, 11:13 WIB
Mohammad Hilmi Faiq

Penulis

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com - Globalisasi menjadi tantangan penting dan berat bagi dunia perbankan. Perusahaan yang menafikan gobalisasi sebagai fenomena dunia, akan tergulung dan jatuh. Demikian antara lain yang mengemuka dalam pembukaan Konferensi Tahunan Bank CIMB tingkat Asia Pasifik di Kuala Lumpur.

"Budaya lokal sangat penting untuk dipertahankan, tetapi kita harus berani menggeser sedikit nilai lokal itu untuk dikombinasikan dengan nilai global," ujar Takumi Shibata, Former Nomura Holdings Group COO saat memberi ceramah dalam pertemuan tersebut di Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (19/6/2013).

Pertemuan ini dihadiri para pejabat Bank CIMB dari Malaysia, Thailand, dan Singapura

Takumi menambahkan, nilai-nilai globali perlu diserap agar perusahaan mampu bertahan.

Hal tersebut dikuatkan oleh Group Chief Executive CIMB Group Dato Sri Nazir Razak. Dia menggambarkan betapa krisis ekonomi yang melanda Amerika pada 2008 turut memukul perbankan di Asia. Meskipun perekonomian Asia relatif aman, namun peristiwa di Amerika itu menyebarkan ketakutan di Asia.

Dato menambahkan, untuk itu, perlu penguatan kepemimpinan perusahaan di Asia. Ini perlu juga menyerap nilai-nilai global atau Barat. ketika Barat bertemu dengan Timur, akan menjadi fusi ideal dalam redefinisi kepemimpinan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Whats New
Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Whats New
Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Whats New
OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

Whats New
Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Whats New
Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Whats New
Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Whats New
Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Whats New
Penempatan di IKN, Pemerintah Buka Formasi 14.114 CPNS dan 57.529 PPPK

Penempatan di IKN, Pemerintah Buka Formasi 14.114 CPNS dan 57.529 PPPK

Whats New
Daftar 8 Instansi yang Buka Lowongan CPNS 2024 Lewat Sekolah Kedinasan

Daftar 8 Instansi yang Buka Lowongan CPNS 2024 Lewat Sekolah Kedinasan

Whats New
Harga Emas Terbaru 4 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 4 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Mendag Sebut Rumah Potong Hewan Wajib Punya Sertifikat Halal Oktober 2024

Mendag Sebut Rumah Potong Hewan Wajib Punya Sertifikat Halal Oktober 2024

Whats New
Keluar di Gerbang Tol Ini, Bekasi-Yogyakarta Hanya 8 Jam 8 Menit

Keluar di Gerbang Tol Ini, Bekasi-Yogyakarta Hanya 8 Jam 8 Menit

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Sabtu 4 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Sabtu 4 Mei 2024

Spend Smart
Antisipasi Darurat Pangan, Kementan Bagikan Pompa Irigasi Gratis di Jawa Timur

Antisipasi Darurat Pangan, Kementan Bagikan Pompa Irigasi Gratis di Jawa Timur

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com