Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Tips Sukses Membuka Usaha Kecil Berikut Ini

Kompas.com - 28/05/2016, 11:45 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Usaha kecil biasanya dipilih untuk dijalankan seseorang dengan modal kecil dan resiko yang kecil pula.

Membuka usaha kecil merupakan kegiatan yang identik dengan wirausaha pada skala kecil, dan kadang bisa disebut pula sebagai kegiatan usaha sampingan.

Dianggap sebagai usaha sampingan karena pada awalnya dikerjakan sebagai tambahan kegiatan usaha sejalan dengan pekerjaan utama sebagai karyawan.

Tidak salah memang dianggap seperti itu, karena modal usaha kecil diambil dari penghasilan yang disisihkan selama menjadi karyawan.

Usaha kecil yang berjalan sebagai usaha sampingan tidak menutup kemungkinan menjadi usaha berprospek baik dan menjelma berskala besar.

Kegiatan usaha sampingan jangan sampai dikerjakan dengan cara “sampingan” meskipun harus dijalankan saat menjalankan pekerjaan utama.

Tidak ada salahnya jika memutuskan untuk mengundurkan diri dari pekerjaan utama, sehingga kegiatan wirausaha bisa benar-benar lebih fokus.

 

Namun jika, memungkinkan masih bisa berjalan keduanya, mungkin membutuhkan seseorang yang bisa dipercaya untuk menjalankan bisnis tersebut dengan fokus. Contohnya pasangan (suami / istri), rekan bisnis, anak.

Siapapun yang diajak bekerja sama hendaknya tetap menjalankan konsep bisnis secara profesional menempatkan mereka pada porsinya masing-masing. 

Tidak ada usaha yang bisa sukses dan besar tanpa tekad usaha, pengorbanan dan doa. Simak sejumlah tips sukses berikut, dalam mengawali usaha skala kecil:

1.    Memilah Peluang dan Memilih Usaha yang Dijalankan
Bergerak dalam sektor wirausaha skala kecil hendaknya didasarkan pada hal yang disukai. Segala pekerjaan jika digeluti dengan sepenuh hati akan membuahkan hasil yang maksimal.

Peluang usaha juga bisa dilihat berdasarkan hal yang disukai, kemampuan, minat dan bakat, bisa berupa kegemaran, hobi, atau kondisi lingkungan sekitar tempat usaha.

2.    Fokus, Ulet, dan Pantang Menyerah
Usaha kecil hendaknya dikerjakan dengan fokus, hindari yang namanya berganti-ganti bidang usaha yang dipilih. Dengan begitu, seluk beluk usaha yang dirintis bisa dikenali dan dipelajari dari waktu ke waktu, dan belajar untuk memperbaikinya setiap saat.

Setiap usaha memerlukan perencanaan yang matang, fokus serta keuletan saat menjalankan, bahkan jika perlu memperbudak diri sendiri, sebagai bentuk kerja keras karena belum mampu menggaji karyawan.

3.    Promosi dan Lokasi
Lokasi usaha berhubungan dengan kemudahan akses konsumen dalam menjangkau produk usaha yang dijual. Jika lokasi tidak memungkinkan menjadi strategis, minimal bisa dilakukan promosi dengan fasilitas atau kemudahan dalam pelayanan konsumen.

Halaman:


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com