Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Hemat saat Liburan, Lakukan 6 Hal Ini

Kompas.com - 11/06/2019, 13:14 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber

Akomodasi atau penginapan bisa membuat Anda menghabiskan banyak uang. Untungnya, saat ini banyak tersedia ragam akomodasi dengan harga lebih miring yang bisa Anda pilih.

Selain hotel atau hostel, Anda juga bisa memilih penginapan berbagi seperti Airbnb yang menawarkan harga lebih murah.

Baca juga: Milenial Bersedia Habiskan Rp 70,4 Juta untuk Liburan, Apa Benar?

6. Sewa kendaraan

Ketimbang naik taksi, tidak ada salahnya Anda menyewa kendaraan saat liburan, seperti sepeda motor atau mobil. Beberapa penyedia jasa memberikan diskon jika Anda menyewa mingguan atau setidaknya 5 hari.

 

Nah, demikian sejumlah hal yang bisa Anda lakukan agar liburan Anda menyenangkan sekaligus hemat. Selamat mencoba dan selamat liburan!

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com