Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesan Prabowo ke Wamen BUMN: Jaga Uang RI

Kompas.com - 05/03/2024, 15:06 WIB
Yohana Artha Uly,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan pesan kepada Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo dan Menteri Keuangan periode 2013-2014 Chatib Basri.

Pesan itu diberikan di tengah hangatnya isu beberapa nama menteri keuangan (Menkeu) untuk pemerintahan Prabowo.

Mulanya, usai memberikan sambutan dalam acara Macro Day - Mandiri Investment Forum 2024, Prabowo yang hendak pergi di antar oleh Menteri BUMN Erick Thohir, Direktur Utama PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Darmawan Junaidi, Chatib, dan Kartika alias Tiko.

Baca juga: Namanya Masuk Bursa Calon Menkeu, Wamen BUMN: Terlalu Dini

Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto meminta pendukungnya tidak membuat euforia karena ia dan calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka unggul berdasarkan real count pemilihan presiden (Pilpres) 2024.  Permintaan itu disampaikan Prabowo pada acara silaturahmi kebangsaan bersama muslimat Nahdlatul Ulama (NU) dan unsur-unsur relawan di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Bogor, Sabtu, (2/3/2024).Dok. Tim Media Prabowo Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto meminta pendukungnya tidak membuat euforia karena ia dan calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka unggul berdasarkan real count pemilihan presiden (Pilpres) 2024. Permintaan itu disampaikan Prabowo pada acara silaturahmi kebangsaan bersama muslimat Nahdlatul Ulama (NU) dan unsur-unsur relawan di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Bogor, Sabtu, (2/3/2024).
Pada kesempatan itu, ketika hendak menaiki kendaraannya, Prabowo menyalami satu per satu sembari memberikan pesan. Terutama pada eks Menkeu Chatib dia berpesan untuk menjaga prestasi, sedangkan ke Tiko di berpesan untuk menjaga keuangan RI.

"Pak Darmawan selamat ya. Pak Chatib selamat yah, pertahankan prestasi. Jaga uang republik (sembari menyalam Tiko). Makasih Mas Erick," kata Prabowo di Fairmount Jakarta, Selasa (5/3/2024).

Usai berjabat tangan, Prabowo tidak menjelaskan lebih lanjut dari maksud ucapannya tersebut. Bahkan, ia enggan menjawab pertanyaan media terkait kabar nama para kandidat yang masuk dalam bursa Menkeu di pemerintahannya mendatang.

Sebelumnya, media asing mulai menyoroti tokoh yang akan mengisi posisi Menkeu dalam kabinet pemerintahan Prabowo Subianto.

Baca juga: Diisukan Masuk Bursa Calon Menkeu, Mahendra Siregar: Jangan Terlalu Banyak Dengar Rumor

Dilansir dari Businesstime.com yang mengutip laporan Bloomberg, Rabu (28/2/2024), Prabowo tengah mengincar sejumlah nama yang berlatar belakang mantan bankir untuk menjadi menteri keuangan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bus Tidak Berizin Leluasa Beroperasi, Keselamatan Masyarakat Jadi Taruhan

Bus Tidak Berizin Leluasa Beroperasi, Keselamatan Masyarakat Jadi Taruhan

Whats New
Cara Daftar Mobile Banking Bank Papua dari HP Antiribet

Cara Daftar Mobile Banking Bank Papua dari HP Antiribet

Spend Smart
Cara Kirim Paket Barang lewat Ekspedisi dengan Aman untuk Pemula

Cara Kirim Paket Barang lewat Ekspedisi dengan Aman untuk Pemula

Whats New
Cara Top Up DANA Pakai Virtual Account BRI

Cara Top Up DANA Pakai Virtual Account BRI

Spend Smart
Cek Daftar Pinjol Resmi yang Berizin OJK Mei 2024

Cek Daftar Pinjol Resmi yang Berizin OJK Mei 2024

Whats New
Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Whats New
Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Whats New
Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Whats New
KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

Whats New
Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Whats New
Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Whats New
OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

Whats New
SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

Whats New
Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Whats New
Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com