Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Bahan Pokok Senin 13 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Kompas.com - 13/05/2024, 09:09 WIB
Tim Kompas.com,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Daftar harga bahan pokok hari ini, Senin 13 Mei 2024 di tingkat nasional mengalami kenaikan untuk beberapa bahan.

Berdasarkan data yang dihimpun Kompas.com dari panel harga Badan Pangan Nasional, harga ikan bandeng per kilogram hari ini mengalami kenaikan Rp 4.670 atau 12,37 persen dibandingkan kemarin, yakni dari Rp 33.070 menjadi Rp 37.740.

Jawa Tengah menyumbang kenaikan tertinggi, di mana harga ikan bandeng hari ini dipatok Rp 40.000 per kilogram.

Baca juga: Harga Bahan Pokok Minggu 12 Mei 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik, Bawang Merah Turun

Ilustrasi ikan tongkol. SHUTTERSTOCK/REYNILDA SYARIF Ilustrasi ikan tongkol.

Harga hari ini mengalami kenaikan sebesar Rp 4.140 atau 10,97 persen dibandingkan harga tertinggi minggu lalu, yakni sebesar Rp 33.600. Kemudian jika dibandingkan bulan lalu, harga ikan bandeng hari ini mengalami kenaikan sebesar Rp 3.570 atau 9,46 persen dibanding harga tertinggi bulan lalu, yakni sebesar Rp 34.170.

Harga ikan tongkol per kilogram juga mengalami kenaikan sebesar Rp 4.610 atau 12,90 persen dibandingkan kemarin, yakni dari Rp 31.130 menjadi Rp 35.740.

Kenaikan tertinggi terjadi di Nusa Tenggara Timur, dengan banderol harga total Rp 50.000 per kilogram.

Harga hari ini mengalami kenaikan sebesar Rp 3.670 atau 10,27 persen dibandingkan harga tertinggi minggu lalu, yakni sebesar Rp 32.070.

Baca juga: Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Kemudian jika dibandingkan bulan lalu, harga ikan tongkol hari ini mengalami kenaikan sebesar Rp 2.660 atau 7,44 persen dibanding harga tertinggi bulan lalu, yakni sebesar Rp 33.080.

Daftar kenaikan harga pangan pokok

Berikut harga pangan yang mengalami kenaikan dalam satu hari terakhir:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com