Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
MINERAL TERLINDUNGI

Rayakan Idul Adha 1445 H, Le Minerale Donasikan Sapi Limosin ke Masjid Istiqlal

Kompas.com - 16/06/2024, 20:05 WIB
Putri Rahmadhini,
A P Sari

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Produsen Le Minerale, PT Tirta Fresindo Jaya, menyalurkan hewan kurban untuk disembelih pada Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah (H) ke Masjid Istiqlal, Jakarta, Minggu (16/6/2024).

Imam besar Masjid Istiqlal Prof Dr KH Nasaruddin Umar menyatakan bahwa perayaan Idul Adha merupakan momen yang sarat akan makna dan nilai-nilai kehidupan yang dapat menjadi pedoman umat muslim.

“Idul Adha mengajarkan kita ketaatan, pengorbanan, soliditas, dan kepedulian terhadap sesama. Oleh karena itu, perayaan Idul Adha erat kaitannya dengan jiwa pengorbanan dan berbagi,” ujar Nasaruddin dalam rilis pers yang diterima Kompas.com, Minggu.

Nasaruddin mengaku pihaknya sangat senang bisa berpartner dengan Le Minerale dalam pembagian kurban 2024.

Baca juga: Le Minerale Kembali Dipercaya sebagai Official Mineral Water Indonesia Open 2024

“Kami berharap, niat dan dukungan Le Minerale dapat menjadi amal serta keberkahan bagi kita semua,” ujar Nasaruddin.

Marketing Director Le Minerale Febri Satria Hutama turut mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan Masjid Istiqlal.

"Semoga ini membawa keberkahan bersama dan menjaga tali silaturahmi," tutur Febri.

Sebagai informasi, Le Minerale mendonasikan satu ekor sapi limosin dengan berat lebih dari 1 ton. Sapi tersebut telah diperiksa dokter hewan dan dinyatakan bebas penyakit hewan menular.

"Apa yang kami berikan adalah bentuk komitmen kami untuk memberikan kontribusi positif bagi masyarakat sekitar," ujar Febri.

Baca juga: Punya Kualitas Standar Internasional, Le Minerale Siap Penuhi Kebutuhan Mineral Atlet Kelas Dunia di Indonesia Open 2024

Sebagai merek air minum dalam kemasan (AMDK) asli Indonesia, Le Minerale berkomitmen memberikan yang terbaik lewat produk berkualitas dan kegiatan positif yang bermanfaat bagi masyarakat, termasuk berbagi saat Hari Raya Idul Adha.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

S&P 500 dan Nasdaq 'Rebound' Ditopang Kenaikan Harga Saham Nvidia

S&P 500 dan Nasdaq "Rebound" Ditopang Kenaikan Harga Saham Nvidia

Whats New
Home Credit Indonesia Hadir di Jakarta Fair 2024, Simak Penawarannya

Home Credit Indonesia Hadir di Jakarta Fair 2024, Simak Penawarannya

Spend Smart
Sri Mulyani-Tim Prabowo Suntik Kepercayaan Pasar, Rupiah Tak Lagi Terkapar

Sri Mulyani-Tim Prabowo Suntik Kepercayaan Pasar, Rupiah Tak Lagi Terkapar

Whats New
Kembangakan Energi Hijau, TAPG dan Aisin Takaoka Bentuk Joint Venture Company

Kembangakan Energi Hijau, TAPG dan Aisin Takaoka Bentuk Joint Venture Company

Whats New
Saham Airbus Sempat Menukik Hampir 12 Persen, Apa Sebabnya?

Saham Airbus Sempat Menukik Hampir 12 Persen, Apa Sebabnya?

Whats New
Minat Masyarakat Belanja di Toko dengan 'Paylater' Tumbuh Pesat

Minat Masyarakat Belanja di Toko dengan "Paylater" Tumbuh Pesat

Whats New
'Fintech Lending' Easycash Tunjuk Nucky Poedjiardjo Jadi Dirut

"Fintech Lending" Easycash Tunjuk Nucky Poedjiardjo Jadi Dirut

Whats New
Fenomena 'Makan Tabungan' Terjadi di Kelas Menengah Bawah, Ini Penyebabnya

Fenomena "Makan Tabungan" Terjadi di Kelas Menengah Bawah, Ini Penyebabnya

Whats New
Kemenperin: Hilirisasi Rumput Laut Punya Potensi Pasar Rp 193 Triliun

Kemenperin: Hilirisasi Rumput Laut Punya Potensi Pasar Rp 193 Triliun

Whats New
Hadapi Kredit Macet, OJK Minta Penyelenggara 'Paylater' Perkuat Mitigasi Risiko

Hadapi Kredit Macet, OJK Minta Penyelenggara "Paylater" Perkuat Mitigasi Risiko

Whats New
PT Pamapersada Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 Berpengalaman, Simak Persyaratannya

PT Pamapersada Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 Berpengalaman, Simak Persyaratannya

Work Smart
Beban Besar Prabowo-Gibran Menanggung Utang Pemerintahan Sebelumnya

Beban Besar Prabowo-Gibran Menanggung Utang Pemerintahan Sebelumnya

Whats New
Jurus Sri Mulyani Tolak Tawaran Investasi Berkedok Penipuan

Jurus Sri Mulyani Tolak Tawaran Investasi Berkedok Penipuan

Whats New
Hasil Riset: Pengguna 'Pay Later' Didominasi Laki-laki

Hasil Riset: Pengguna "Pay Later" Didominasi Laki-laki

Whats New
Anak Buah Sri Mulyani Minta Pemerintahan Prabowo-Gibran Hemat Belanja

Anak Buah Sri Mulyani Minta Pemerintahan Prabowo-Gibran Hemat Belanja

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com