Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Studi: Milenial Paling Pelit soal Uang Tip

Kompas.com - 02/09/2019, 14:01 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber Esquire

NEW YORK, KOMPAS.com - Anda generasi milenial, ketika memesan kopi atau makanan di kafe atau restoran, pernahkah menyisihkan uang untuk dimasukkan ke dalam kotak tip sebagai apresiasi bagi barista atau pelayan restoran?

Ternyata, sebuah studi terbaru mengungkapkan bahwa generasi milenial paling jarang memberi uang tip.

Dikutip dari Esquire, Senin (2/9/2019), CreditCards.com menemukan bahwa 10 persen orang dewasa berusia 18-37 tahun alias generasi milenial secara rutin tidak pernah memberikan uang tip.

Survei dilakukan CreditCards.com terhadap 1.000 orang responden.

Ketika diberikan beberapa opsi pemberian uang tip, satu dari enam generasi milenial memilih besaran uang tip yang paling rendah. Adapun satu dari lima generasi milenial tak memberikan uang tip sama sekali.

Baca juga: Jasa Porter di Bandara Soekarno Hatta Gratis, Penumpang Diimbau Tak Beri Tip

Di restoran pun, hampir sepertiga milenial meninggalkan uang tip tak lebih dari 15 persen dari total belanjaan. Adapu generasi yang lebih tua lebih murah hati soal uang tip.

Studi tersebut berpendapat bahwa pendapatan, bukan usia, adalah faktor yang lebih baik untuk mengetahui kebiasaan memberi uang tip.

Pemberian uang tip pun sebenarnya bisa menempatkan orang pada situasi yang aneh dan aturannya juga tak jelas, apalagi jika misalnya ketika akan memberi uang tip bagi pengemudi transportasi online, karyawan hotel, atau usai membeli makanan di warung.

Akan tetapi, di banyak restoran, uang tip bisa menjadi 'penyelamat' karyawan dari gaji yang tak besar.

Studi tersebut juga menemukan rata-rata uang tip yang diberikan oleh perempuan adalah 20 persen, namun pria hanya 16 persen.

Adapun generasi yang paling dermawan soal uang tip adalah mereka yang berusia 65 tahun ke atas. Separuh di antaranya meninggalkan uang tip paling tidak 20 persen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

Whats New
Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Earn Smart
HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Whats New
KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com