Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bank Mandiri Salurkan Insentif Rp 78 Miliar Per Tahun buat Relawan Siaga Bencana

Kompas.com - 31/03/2021, 17:35 WIB
Fika Nurul Ulya,
Ambaranie Nadia Kemala Movanita

Tim Redaksi

PANGANDARAN, KOMPAS.com - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk menyalurkan insentif tali asih dari Kementerian Sosial kepada 26.000 Relawan Tenaga Siaga Bencana (Tagana) melalui rekening Mandiri kartu debit.

Sesuai alokasi yang ditentukan Kementerian Sosial, Bank Mandiri menyalurkan insentif Tali Asih Tagana sebesar Rp 250.000 per bulan atau sebesar total Rp 78 miliar per tahun kepada 26.000 rekening.

Vice President Bank Mandiri Puri Ranti berharap, insentif tali asih dapat meningkatkan motivasi dan kesiagaan relawan Tagana yang tersebar di seluruh Indonesia dalam memberikan bantuan darurat kepada korban bencana.

Baca juga: Bank Mandiri Salurkan Tali Asih dari Kemensos untuk 26.000 Tagana

“Untuk itu, kami akan menyiapkan infrastruktur yang dibutuhkan untuk memastikan proses penyaluran insentif tali kasih ini bisa berjalan lancar,” kata Puri Ranti dalam siaran pers, Rabu (31/3/2021).

Puri menyebutkan, perseroan sudah menyiapkan kartu debit berbasis chip yang telah didaftarkan untuk setiap relawan.

Sebagai informasi, perbankan memang tengah gencar mengganti kartu debit magnetic stripes menjadi kartu debit chip sesuai arahan Bank Indonesia.

Nantinya, penyaluran insentif ini akan dikredit secara langsung ke rekening Mandiri relawan.

“Kerja sama ini juga akan berdampak positif bagi para relawan karena mereka bisa memperoleh akses keuangan ke produk pembiayaan dari Bank Mandiri, apalagi jika mereka juga memiliki usaha,” kata Puri.

Baca juga: Jadwal Pemblokiran Kartu ATM Lama Bank Mandiri, BNI, dan BCA

Tak hanya sebagai rekening penerima insentif, fasilitas Mandiri kartu debit yang disiapkan juga akan berfungsi sebagai tanda pengenal Tagana atau ID card.

Relawan Tagana merupakan relawan sosial yang sudah terlatih atau Tenaga Kesejahteraan Sosial berasal dari masyarakat yang memiliki kepedulian dan aktif dalam penanggulangan bencana.

Penanggulangan bencana ini meliputi kegiatan pencegahan bencana, tanggap darurat, dan rehabilitasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Whats New
Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Rilis
Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Whats New
Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Whats New
Kemenperin Harap Produsen Kembali Perkuat Pabrik Sepatu Bata

Kemenperin Harap Produsen Kembali Perkuat Pabrik Sepatu Bata

Whats New
IHSG Naik Tipis, Rupiah Menguat ke Level Rp 16.026

IHSG Naik Tipis, Rupiah Menguat ke Level Rp 16.026

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com