Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudik Pakai Mobil Listrik, Ini Daftar 15 Rest Area Tol Trans Jawa yang Ada SPKLU

Kompas.com - 07/04/2023, 06:20 WIB
Yohana Artha Uly,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Para pemudik yang menggunakan mobil listrik perlu mengetahui bahwa ada 15 rest area di sepanjang jalan tol Trans Jawa yang menyediakan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU).

Direktur Utama Jasa Marga Subakti Syukur mengatakan, penempatan SPKLU di sejumlah rest area tersebut berdasarkan hasil pemantauan yang memperkirakan pemudik memerlukan pengisian daya pada titik tertentu.

"Kami sudah memetakan di mana mobil itu kehabisan bahan bakar," ujarnya dalam media briefing mudik bersama BUMN di Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis (6/4/2023).

Baca juga: Mudik Lebaran 2023, Cas Mobil Listrik di SPKLU Rest Area Cuma 15 Menit

Ia menambahkan, Jasa Marga juga telah mengantisipasi jika mobil listrik kehabisan baterai atau daya di tengah jalan tol saat mudik Lebaran 2023.

"Kalau mogok, kami siapkan mobil derek untuk mengangkut mobil tersebut ke rest area dengan SPKLU yang terdekat," ucap Subakti.

Adapun total 15 SPKLU di rest area jalan tol Trans Jawa yang dikelola Jasa Marga itu, bertambah dari sebelumnya berjumlah 11 titik.

Baca juga: Catat, Daftar Rest Area yang Bisa Disinggahi di Tol Trans-Jawa Saat Libur Nataru

Kemudian, pihaknya menambah sebanyak 4 titik lokasi yang berada di ruas Tol Jakarta-Cikampek sebanyak 2 unit SPKLU, dan 2 unit SPKLU lainnya di ruas Tol Cipularang.

Rest area tambahan itu, antara lain di Rest Area KM 57A dan 62B Jalan Tol Jakarta-Cikampek. Kemudian di rest area 88A dan 88B Jalan Tol Cipularang.

Baca juga: Tiket Kereta Buat Mudik Sudah Terjual 1,55 Juta

Berikut 15 titik lokasi SPKLU yang bisa digunakan pemudik di Jalan Tol Trans Jawa:

1. Rest Area KM 519A Solo-Ngawi

2. Rest Area KM 519B Solo-Ngawi

3. Rest Area KM 389B Batang-Semarang

4. Rest Area KM 379A Batang-Semarang

5. Rest Area KM 207A Palikanci

6. Rest Area KM 208B Palikanci

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Kemenhub Bahas Tarif LRT Jabodebek Pekan Ini, Promo Bakal Berlanjut?

Kemenhub Bahas Tarif LRT Jabodebek Pekan Ini, Promo Bakal Berlanjut?

Whats New
Blibli Hadirkan Promo Kosmetik dan Skincare, Ada Cashback 100 Persen

Blibli Hadirkan Promo Kosmetik dan Skincare, Ada Cashback 100 Persen

Spend Smart
[POPULER MONEY] Cara Cek Sertifikat Tanah secara Online | Penjelasan Super Air Jet soal Pesawat Keluar Landasan

[POPULER MONEY] Cara Cek Sertifikat Tanah secara Online | Penjelasan Super Air Jet soal Pesawat Keluar Landasan

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Diprediksi Tak Lebih dari 6,25 Persen hingga Akhir 2024

Suku Bunga Acuan BI Diprediksi Tak Lebih dari 6,25 Persen hingga Akhir 2024

Whats New
Pasar Obligasi Melemah pada April 2024, Bagaimana Potensinya ke Depan?

Pasar Obligasi Melemah pada April 2024, Bagaimana Potensinya ke Depan?

Earn Smart
Penjelasan Lengkap BPJS Kesehatan soal Ikang Fawzi Antre Layanan Berjam-jam

Penjelasan Lengkap BPJS Kesehatan soal Ikang Fawzi Antre Layanan Berjam-jam

Whats New
Naik, Ini Kupon ST009, ST010, ST011, dan SWR004 periode Mei-Agustus

Naik, Ini Kupon ST009, ST010, ST011, dan SWR004 periode Mei-Agustus

Whats New
Bidik Pasar RI, Produsen Motor Listrik Sunra Hadirkan Produk Harga Ekonomis

Bidik Pasar RI, Produsen Motor Listrik Sunra Hadirkan Produk Harga Ekonomis

Whats New
Cara Transfer BNI ke Mandiri melalui ATM dan Mobile Banking

Cara Transfer BNI ke Mandiri melalui ATM dan Mobile Banking

Spend Smart
Cek Jadwal Pembagian Dividen Indosat Rp 2,16 Triliun

Cek Jadwal Pembagian Dividen Indosat Rp 2,16 Triliun

Whats New
Cara Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Satu Tahunan via Online

Cara Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Satu Tahunan via Online

Spend Smart
BNI Taplus Muda Tidak Ada Buku Tabungan?

BNI Taplus Muda Tidak Ada Buku Tabungan?

Spend Smart
Jumlah Penumpang KAI Naik 23 Persen Selama Libur Panjang Waisak

Jumlah Penumpang KAI Naik 23 Persen Selama Libur Panjang Waisak

Whats New
Info BNI Taplus Muda Minimal Saldo dan Biaya Admin Bulanannya

Info BNI Taplus Muda Minimal Saldo dan Biaya Admin Bulanannya

Spend Smart
Syarat Buka Rekening BNI Taplus Muda dan Setoran Awalnya

Syarat Buka Rekening BNI Taplus Muda dan Setoran Awalnya

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com