Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Susi Pudjiastuti: Di Masa Pandemi Harus Optimistis, tapi Jangan Ambisius...

Namun, rasa optimistis itu tidak boleh dibarengi dengan rasa ambisius karena keadaan dunia masih dipenuhi ketidakpastian.

"Jadi ya optimistis, dalam arti kita tetap berusaha, tapi jangan terlalu ngoyo dan akhirnya stres, stamina turun, dan sakit. Apalagi sampai terinfeksi Covid-19. Tidak, tidak, tidak," kata Susi saat berbincang bersama Sandiaga Uno seperti dikutip dari channel YouTube Sandiuno TV, Jumat (10/7/2020).

Selain itu, sebut dia, masyarakat utamanya yang memiliki usaha harus buka mata, buka telinga, dan buka wawasan untuk menjadi peluang yang muncul di setiap kesempatan.

"Jadi waspada terhadap peluang bisnis. Hidup hemat, itu sangat penting sekarang ini. Jangan hambur-hamburkan uang. Tetap kaji peluang," jelas Susi.

Asal tahu saja, Susi juga berusaha bersikap optimistis saat penerbangannya tidak bisa beroperasi karena pandemi Covid-19. Padahal, sebelum terjadi Covid-19, Susi sempat memiliki rencana untuk mengekspansi bisnisnya pada Januari 2020.

Tercatat sudah ada sekitar 13.000 calon karyawan yang mendaftar di Susi Air begitu lapangan pekerjaan dibuka. Namun, rencana itu harus ditunda hingga waktu yang belum ditentukan.

"Saya tidak tahu mungkin saya akan melanjutkan membuat video untuk channel YouTube saya. Akan buat channel ala Susi, cara Susi, dan jalannya Susi (Susi way)," ungkap Susi saat ditanya rencananya di masa sulit ini.

https://money.kompas.com/read/2020/07/10/101900326/susi-pudjiastuti-di-masa-pandemi-harus-optimistis-tapi-jangan-ambisius

Terkini Lainnya

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Whats New
Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Whats New
Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Whats New
Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Whats New
Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Whats New
Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Whats New
Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Whats New
IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

Whats New
Harga Emas Terbaru 2 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 2 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Kamis 2 Mei 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Kamis 2 Mei 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Whats New
CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Whats New
Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Whats New
The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke