Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kementerian BUMN Siapkan Strategi Transformasi di Bisnis Logistik

Saat ini, bisnis logistik di RI mencapai Rp 3.165 triliun dan mengambil sekitar 24 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB).

Namun, sektor tersebut saat ini tengah mengalami disrupsi teknologi. Sehingga, membuat peta persaingan menjadi cair dan akan melahirkan pemimpin pasar yang baru.

Atas dasar itu, Kementerian BUMN tengah menyiapkan beberapa program strategis untuk menyambut era digital.

“Kementerian BUMN, khususnya Keasdepan Bidang Teknologi & Informasi memiliki program-program strategis, beberapa diantaranya adalah Making BUMN 4.0, BUMN Center of Excellence, dan Integrasi Platform di BUMN,” ujar Imam dalam keterangan tertulisnya, Senin (22/3/2021).

Sementara itu, Direktur Utama BGR Logistic M Kuncoro menambahkan, pihaknya terus tancap gas untuk melakukan repositioning serta transformasi dengan imlementasi teknologi informasi di seluruh bisnisnya.

Pasalnya, kata dia, sektor logistik di Indonesia sangatlah banyak pesaingnya. Bahkan, di BUMN sendiri saja terdapat sekitar 50 perusahaan pelat merah dan anak usaha yang menyediakan jasa logistik, ditambah lagi dengan perusahaan logistik swasta yang membuat persaingan semakin ketat.

“Berawal dari hal tersebut, kami putuskan untuk berbeda dengan perusahaan logistik lainnya, yaitu dengan bertansformasi menjadi Digital Logistics Company. Implementasi ERP SAP, Implementasi Sistem Informasi pada setiap layanan jasa kami lakukan secara masif,” kata Kuncoro.

Kuncoro menuturkan, dalam dua tahun terakhir pihaknya terus melakukan transformasi digital.

“Dalam kurun waktu dua tahun ini BGR Logistics telah benar-benar bertransformasi dan memposisikan diri sebagai Beyond Digital Logistics Company dengan implementasi teknologi informasi pada front end dan back end kami,” ungkapnya.

https://money.kompas.com/read/2021/03/22/203223626/kementerian-bumn-siapkan-strategi-transformasi-di-bisnis-logistik

Terkini Lainnya

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Whats New
Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Work Smart
Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke