Salah satu bank BUMN, PT Bank Negara Indonesia (BNI) membuka lowongan pekerjaan bagi masyarakat.
Melansir laman resmi Senin (17/5/2021), BNI membuka lowongan kerja untuk posisi Officer Development Program International, Officer Development Program, dan Asisten Manajer Perbankan Digital.
Persyaratan
1. Officer Development Program International
Pendaftaran lowongan pekerjaan untuk posisi Officer Development Program International akan ditutup pendaftarannya hingga 20 Desember 2021. Berikut persyaratan untuk posisi ini:
2. Officer Development Program (IT / RM Komersial / Internasional / Perbankan Umum).
Batas waktu lamaran untuk posisi ini hingga 20 Desember 2021.
Persyaratan umum:
Persyaratan khusus untuk ODP IT:
Persyaratan khusus bagi pelamar di posisi Komersial ODP RM, yakni:
3. Asisten Manajer Perbankan Digital
Batas waktu lamaran untuk lowongan kerja ini hingga 20 Juli 2021. Adapun persyaratannya antara lain:
Cara mendaftar
Untuk mendaftar lowongan kerja ini, kamu bisa masuk ke laman resmi recruitment.bni.co.id, lalu klik ‘Job Vacancy’.
Kamu akan ditransfer ke laman Kalibrr. Pilih lowongan pekerjaan yang diinginkan dengan melakukan scroll ke bawah. Lowongan terbaru sesuai dengan tenggal posting lowongan kerja.
Jika lowongan pekerjaan sesuai minat kamu, klik ‘Apply Now’.
Jika sudah memiliki akun Kalibrr, kamu bisa langsung login melalui akunmu. Apabila belum memiliki akun Kalibrr, kamu bisa masuk melalui akun email.
Selanjutnya, kamu dapat mengisi kelengkapan data seperti biodata, CV, dan pengalaman pekerjaan.
Sebagai catatan, penting untuk mencantumkan info kontak (foto, tanggal lahir, jenis kelamin dan pendidikan). Lalu klik ‘Submit’.
https://money.kompas.com/read/2021/05/17/123700226/lowongan-kerja-bni-cek-posisi-dan-cara-mendaftarnya
Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & Ketentuan