Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perusahaan Logistik BUMN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S-1 Semua Jurusan

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu pencari kerja dapat menyimak lowongan kerja PT BGR Logistic Indonesia berikut.

PT BGR Logistic Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk posisi SAP Fungsional untuk lulusan S-1 dari semua jurusan.

PT BGR Logistic Indonesia merupakan perusahaan logistik yang memberikan solusi jasa logistik berbasis digital.

PT BGR Logistic Indonesia sendiri merupakan anak perusahaan dari PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero).

Adapun layanan yang ditawarkan perusahaan ini adalah warehousing, logistic sevices, dan supply chain management profider.

Sebelum mendaftar lowongan kerja di anak perusahaan dari PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero), berikut ini adalah kualifikasi dan proses seleksi yang perlu dipenuhi pencari kerja dilansir dari laman resmi perusahaan:

Lowongan Kerja BGR Logistik untuk Posisi SAP Fungsional

Kualifikasi:

  • Laki-laki dan perempuan berusia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S-1 semua jurusan
  • IPK minimal 3.00
  • Mempunyai min 1 tahun pengalaman sebagai sebagai konsultan SAP / internal support SAP disalah satu modul berikut : FI/CO/HR/MM/PS.
  • Mempunyai analisis yang bagus terkait Sistem/Bisnis Proses.
  • Mampu melakukan konfigurasi terkait modul yang di handle.
  • Mempunyai pengalaman implementasi 1 atau lebih Full life-Cycle jadi nilai plus.
  • Memiliki kemampuan perencanaan, eksekusi, dan problem solving yang baik
  • Mempunyai kemampuan berkomunikasi dan presentasi yang baik dan efektif
  • Bersedia di tempatkan di Kantor Pusat PT BGR Logistik Indonesia.

Proses Seleksi

  1. Administrasi Lamaran
  2. Psikotes
  3. Interview HR
  4. Interview User & Tes Teknis
  5. Tes Kesehatan
  6. Pengumpulan Berkas
  7. Verifikasi Berkas.

Perlu diperhatikan, lowongan kerja untuk PT BGR Logistik Indonesia hanya dibuka sampai 26 Desember 2022.

Untuk kalian yang tertarik dapat langsung menuju laman resmi perusahaan di https://recruitment.bgrlogistics.id/

Adapun, informasi rekrutmen BGR Logistik Indonesia hanya melalui https://recruitment.bgrlogistik.id/, dan email resmi pemberitahuan kami hanya recruitment@bgrlogistik.id.

Sebagai informasi, BGR Logistic juga tidak pernah memungut biaya dan tidak bekerja sama dengan agen travel manapun.

https://money.kompas.com/read/2022/12/18/195000926/perusahaan-logistik-bumn-buka-lowongan-kerja-untuk-lulusan-s-1-semua-jurusan

Terkini Lainnya

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Whats New
Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Whats New
Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Whats New
Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

Whats New
Soroti Kinerja Sektor Furnitur, Menperin: Masih di Bawah Target

Soroti Kinerja Sektor Furnitur, Menperin: Masih di Bawah Target

Whats New
Harga Jagung Turun di Sumbawa, Presiden Jokowi: Hilirisasi Jadi Kunci Stabilkan Harga

Harga Jagung Turun di Sumbawa, Presiden Jokowi: Hilirisasi Jadi Kunci Stabilkan Harga

Whats New
IHSG Ditutup Merosot 1,61 Persen, Rupiah Perkasa

IHSG Ditutup Merosot 1,61 Persen, Rupiah Perkasa

Whats New
Emiten TPIA Milik Prajogo Pangestu Rugi Rp 539 Miliar pada Kuartal I 2024, Ini Sebabnya

Emiten TPIA Milik Prajogo Pangestu Rugi Rp 539 Miliar pada Kuartal I 2024, Ini Sebabnya

Whats New
BI Beberkan 3 Faktor Keberhasilan Indonesia Mengelola Sukuk

BI Beberkan 3 Faktor Keberhasilan Indonesia Mengelola Sukuk

Whats New
Pertemuan Tingkat Menteri OECD Dimulai, Menko Airlangga Bertemu Sekjen Cormann

Pertemuan Tingkat Menteri OECD Dimulai, Menko Airlangga Bertemu Sekjen Cormann

Whats New
Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Whats New
Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke