Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Buka Rekening Bank Jago lewat HP serta Syarat-syaratnya

JAKARTA, KOMPAS.com - Cara buka rekening Bank Jago dapat dilakukan secara online dengan mudah. Namun, ada beberapa syarat yang perlu disiapkan calon nasabah sebelum membuka rekening Bank Jago. 

Bank Jago merupakan salah satu bank digital di Indonesia yang menawarkan berbagai jenis tabungan. Bank Jago bekerja sama dengan aplikasi seperti Gojek dengan penawaran menarik di kedua platform.

Dikutip dari laman gojek.com, Bank Jago adalah penyedia solusi keuangan digital yang diawasi oleh Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Dengan Bank Jago, mulai dari kirim uang, top up e-wallet, hingga bayar tagihan semuanya bisa dilakukan di satu tempat.

Tapi sebelum menikmati semua kemudahan itu, Anda harus memiliki akun yang nantinya akan menjadi rekening tabungan.

Lalu, bagaimana cara buka rekening Bank Jago? simak penjelasannya berikut ini. 

Sebelum melakukan proses buka tabungan Bank Jago, calon nasabah wajib tahu syarat yang perlu disiapkan. Adapun syarat tersebut yaitu:

Cara buka rekening Bank Jago

Dilansir dari laman resminya, berikut adalah cara buka rekening Bank Jago yang bisa Anda ikuti:

Selain itu, calon nasabah juga dapat melakukan pembukaan rekening Bank Jago lewat aplikasi Gojek. Adapun cara buka rekening Bank Jago lewat aplikasi Gojek adalah sebagai berikut:

Keunggulan tabungan Bank Jago

Berikut beberapa kelebihan dari memiliki rekening tabungan Bank Jago:

Limit transaksi Bank Jago

Adapun limit transaksi bagi nasabah Bank Jago bagi nasabah adalah sebagai berikut:

  • Kirim uang ke bank lain, top up e-Wallet, & kartu kredit mulai Rp 10.000 per transaksi, maksimal Rp 50.000.000 per transaksi dan Rp 100.000.000 per hari.
  • Kirim uang ke bank lain dengan SKN mulai Rp 50.000.001 per transaksi, maksimal Rp 500.000.000 per transaksi, dan Rp 500.000.000 per hari.
  • Kirim uang ke bank lain dengan RTGS mulai Rp100.000.001 per transaksi, maksimal Rp1.000.000.000 per transaksi, atau Rp1.000.000.000 per hari.
  • Kirim uang ke bank lain dengan BI-FAST mulai Rp 1 per transaksi, maksimal Rp 250.000.000 per transaksi, dan Rp 250.000.000 per hari.
  • Bayar tagihan mulai Rp 1 per transaksi, maksimal Rp 25.000.000 per transkasi, atau maksimal Rp 100.000.000 per hari.

Besaran transaksi tarik tunai dan transfer di ATM:

Nah, itulah informasi seputar cara buka rekening Bank Jago serta syarat-syarat yang perlu disiapkan calon nasabah. 

https://money.kompas.com/read/2023/05/10/231242826/cara-buka-rekening-bank-jago-lewat-hp-serta-syarat-syaratnya

Terkini Lainnya

Bisa Picu Inflasi, Pemerintah Wanti-wanti Kenaikan Tarif Tiket Kereta Api dan Bis

Bisa Picu Inflasi, Pemerintah Wanti-wanti Kenaikan Tarif Tiket Kereta Api dan Bis

Whats New
IHSG Merah di Awal Sesi, Rupiah Melemah

IHSG Merah di Awal Sesi, Rupiah Melemah

Whats New
Harga Emas Terbaru 13 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 13 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kasus Korupsi Syahrul Yasin Limpo dan Nasib Petani Gurem

Kasus Korupsi Syahrul Yasin Limpo dan Nasib Petani Gurem

Whats New
Rincian Harga Emas Antam Senin 13 Mei 2024

Rincian Harga Emas Antam Senin 13 Mei 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Senin 13 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Harga Bahan Pokok Senin 13 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Whats New
Berjejaring dan Berkomunitas, Kiat Sukses Sipetek dan Super Roti agar UMKM Go Global

Berjejaring dan Berkomunitas, Kiat Sukses Sipetek dan Super Roti agar UMKM Go Global

Whats New
Pajak Inflasi dalam Kolapsnya Mata Uang Zimbabwe

Pajak Inflasi dalam Kolapsnya Mata Uang Zimbabwe

Whats New
Lowongan Kerja Nakhoda Kapal Pelni, Usia Maksimal 58 Tahun

Lowongan Kerja Nakhoda Kapal Pelni, Usia Maksimal 58 Tahun

Work Smart
IHSG Diprediksi Melemah Hari Ini, Simak Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diprediksi Melemah Hari Ini, Simak Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Simak, 4 Instrumen untuk Maksimalkan Tabungan dari Gaji Bulanan

Simak, 4 Instrumen untuk Maksimalkan Tabungan dari Gaji Bulanan

Earn Smart
'Face Recognition' Kian Banyak Diadopsi Perusahaan untuk Presensi Pegawai

"Face Recognition" Kian Banyak Diadopsi Perusahaan untuk Presensi Pegawai

Work Smart
Bea Cukai Pastikan Pengiriman Jenazah dari Luar Negeri Tidak Dikenakan Bea Masuk

Bea Cukai Pastikan Pengiriman Jenazah dari Luar Negeri Tidak Dikenakan Bea Masuk

Whats New
'Startup' Gapai Dapat Pendanaan Awal Rp 16 Miliar, Ingin Bantu Pekerja RI Berkarier di Kancah Global

"Startup" Gapai Dapat Pendanaan Awal Rp 16 Miliar, Ingin Bantu Pekerja RI Berkarier di Kancah Global

Work Smart
[POPULER MONEY] Kementerian BUMN Bakal Terapkan Sistem Kerja 4 Hari Seminggu | Harga Cabai Rawit Merah Naik

[POPULER MONEY] Kementerian BUMN Bakal Terapkan Sistem Kerja 4 Hari Seminggu | Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke