Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sari Bundo Masakan Padang Juanda

Kompas.com - 15/10/2011, 13:48 WIB

KOMPAS.com - Siapa yang tidak kenal dengan masakan khas Padang, tersebar di seluruh pelosok tanah air. Kita coba makan nasi padang di Jalan Juanda Jakarta atau lebih mudahnya lokasi di seberang Sekretaris Negara.

Sari Bundo Masakan Padang yang satu ini sudah cukup lama ada di Jakarta. Bahkan konon nasi padang ini langganan para menteri dari zaman Presiden Soeharto, karena sudah ada sejak tahun 1967.

Lokasinya memang tidak jauh dari Istana Negara. Setiap harinya rumah makan padang yang satu ini selalu ramai sekali.

Tempatnya tidak terlalu lebar, tetapi bentuk bangunannya memanjang ke dalam. Di jam makan siang hampir semua meja penuh, hampir juga kami tidak kebagian tempat duduk.

Pelayanan di sini sangat cepat, baru duduk saja sudah langsung di hidangkan nasi putih. Tidak lama pelayan menawari kami minum dan lauk model hidang satu per satu langsung ada di depan kami.

Mulai dari perkedel, daging cincang, daun singkong, rendang, ayam goreng, ayam bakar, ayam gulai, gulai ikan, ayam pop. Tak lupa sambal petai dan sambal hijau. Yuk mari kita coba...

Kali ini kami makan rendang, ayam goreng, dan ayam pop. Daging rendangnya empuk, bumbunya enak banget. Rasa manis dan gurihnya pas banget di rendangnya. Coba saja dicampur dengan sambal hijaunya, Wuih, tambah enak!

Ayam popnya juga harus Anda coba. Rasanya gurih banget dan lezat. Kalau ayam gorengnya sih ya oke lah. Enak sih cuma terlalu kering jadi agak alot dikunyahnya. Sambal hijaunya juga enak banget, pedas, dan lezat, membuat rasa lauk yang lain menjadi lebih nikmat.

Soal harga memang bisa dibilang tidak terlalu murah, tetapi sesuai sama rasanya. Lain kali kami ingin cicipi daging cincang, ayam gulai, dan menu yang lainnya. Anda pengemar masakan khas padang juga? (Yudi)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Whats New
Holding BUMN Danareksa Bagi-bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Holding BUMN Danareksa Bagi-bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Whats New
Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Earn Smart
Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Whats New
Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Whats New
Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Whats New
10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

Earn Smart
BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

Whats New
Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Whats New
Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Whats New
PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

Whats New
BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

Whats New
OJK Sebut Kredit Macet Perbankan Turun Setelah Pandemi

OJK Sebut Kredit Macet Perbankan Turun Setelah Pandemi

Whats New
Harga Koin Meme Pepe Melonjak 820 Persen Sejak Awal Tahun

Harga Koin Meme Pepe Melonjak 820 Persen Sejak Awal Tahun

Earn Smart
Mengenal Layanan SEO Cryptocurrency Unggulan dari Arfadia untuk Bisnis Blockchain

Mengenal Layanan SEO Cryptocurrency Unggulan dari Arfadia untuk Bisnis Blockchain

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com