Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kejadian Kedua dalam Empat Bulan

Kompas.com - 19/10/2012, 20:32 WIB
Agustinus Handoko

Penulis

PONTIANAK, KOMPAS.com -- Kejadian pesawat Sriwijaya Air tegelincir di Bandara Supadio, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Jumat (19/10/2012) merupakan yang kedua dalam empat bulan.

Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ 182 tergelincir di ujung landasan saat hendak mendarat pada Jumat sore. Kondisi sekitar bandara hujan sangat deras.

Joko, salah seorang sopir taksi bandara mengungkapkan, hujan yang turun pada Jumat sore memang sangat deras dibanding hari-hari sebelumnya.

Sejauh ini, belum ada informasi mengenai korban jatuhnya korban jiwa dalam musibah itu. Sebagian penumpang adalah peserta Indonesian Youth Day yang akan diselenggarakan di Sanggau.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com