Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemerintah Akan Gratiskan 93.323 Sambungan Listrik

Kompas.com - 17/09/2014, 18:20 WIB
Estu Suryowati

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam Rancangan Kerja Anggaran Kementerian/Lembaga (RKA K/L) merencanakan menyediakan sambungan gratis sebanyak 93.323 sambungan.

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) ad interim, Chairul Tanjung memaparkan beberapa isu dan sasaran strategis Kementerian ESDM dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2015, dalam rapat kerja dengan Komisi VII DPR RI, Jakarta, Rabu (17/9/2014).

Salah satu sasaran untuk peningkatan ketahanan energi adalah menggratiskan sambungan masyarakat. "Sambungan listrik gratis sebanyak 93.323 rumah tangga sasaran," kata dia.

Chairul mengatakan, selain sambungan gratis, sebagai peningkatan ketahanan energi, Kementerian ESDM merencanakan rasio elekttrifikasi 83,18 persen, serta pembangkit PLN dan IPP berkapasitas 2.761 megawatt.

Selain itu, ditargetkan pula jaringan transmisi sepanjang 519 KMS yang bersifat on going dan 76,8 KMS yang bersifat COD. Di sisi lain, ditargetkan gardu induk berkapasitas 2.680 MVA (on going), serta 480 MVA (COD).

"Jaringan distribusi ditargetkan 7141 KMS, sementara gardu distribusi 147,04 MVA," kata CT.

Dalam RKA K/L, Kementerian ESDM juga menyusun sasaran peningkatan ketahanan energi antara lain dengan menargetkan produksi minyak bumi 900 MBOPD, produksi gas bumi sebesar 1.248 MBOEPD, serta produksi 425 juta ton batubara.

"Alokasi gas domestik 50 persen, DMO batubara 103 juta ton, bauran energi baru dan terbarukan sebesar 6 persen," tandas Chairul.

Ketua Komisi VII DPR RI Milton Pakpahan menyatakan, komisi menyepakati RKA K/L Kementerian ESDM untuk pagu sementara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menpan-RB Pastikan Seleksi CPNS 2024 Bebas Joki dan Titipan Pejabat, Ini Alasannya

Menpan-RB Pastikan Seleksi CPNS 2024 Bebas Joki dan Titipan Pejabat, Ini Alasannya

Whats New
Turkiye Hentikan Seluruh Ekspor dan Impor dengan Israel

Turkiye Hentikan Seluruh Ekspor dan Impor dengan Israel

Whats New
Blibli Hadirkan Promo May Day Dale 5.5, Ada Diskon hingga 90 Persen

Blibli Hadirkan Promo May Day Dale 5.5, Ada Diskon hingga 90 Persen

Spend Smart
Catat, Ini Aturan Naik Kereta bagi Ibu Hamil

Catat, Ini Aturan Naik Kereta bagi Ibu Hamil

Work Smart
Teguk Gandeng Aice Dongkrak Pasar Lokal, Targetkan Penjualan Es Krim 40 Persen

Teguk Gandeng Aice Dongkrak Pasar Lokal, Targetkan Penjualan Es Krim 40 Persen

Whats New
Modal Asing Masuk Lagi, Bos BI: Rupiah Bakal Menguat hingga Akhir Tahun

Modal Asing Masuk Lagi, Bos BI: Rupiah Bakal Menguat hingga Akhir Tahun

Whats New
BRImo Jadi 'Exclusive Mobile Banking Partner' di Ajang Spartan Race

BRImo Jadi "Exclusive Mobile Banking Partner" di Ajang Spartan Race

Whats New
Gelar Event “Elevating ESG Impact”, BMSG Lanjutkan Komitmen ESG Bank Mandiri di Mancanegara

Gelar Event “Elevating ESG Impact”, BMSG Lanjutkan Komitmen ESG Bank Mandiri di Mancanegara

Whats New
Telkom Bagi-bagi Dividen Rp 17,68 Triliun

Telkom Bagi-bagi Dividen Rp 17,68 Triliun

Whats New
Harga Minyak Mentah Indonesia Naik Jadi 87,61 Dollar AS, Ini Pendongkraknya

Harga Minyak Mentah Indonesia Naik Jadi 87,61 Dollar AS, Ini Pendongkraknya

Whats New
Aliran Modal Asing Akhirnya Kembali Masuk ke

Aliran Modal Asing Akhirnya Kembali Masuk ke

Whats New
Mantan Menkominfo Rudiantara Jadi Komisaris Utama DANA

Mantan Menkominfo Rudiantara Jadi Komisaris Utama DANA

Whats New
Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Whats New
IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

Whats New
Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com