Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wah, "Brexit" Hantam Harta para Jutawan dan Miliuner Inggris

Kompas.com - 05/07/2016, 16:41 WIB
Aprillia Ika

Penulis

Sumber CNBC

KOMPAS.com - Warga terkaya Inggris saat ini menjadi lebih miskin akibat voting Brexit pada bulan lalu, dan mereka akan terus menghadapi berita keuangan yang memburuk, menurut lembaga konsultasi kekayaan internasional, dalam laporannya. 

Laporan WealthInsght ini menyebutkan, kebanyakan HNWI (high-net worth individual) di Inggrs, yakni sekitar 14,3 persen, memiliki kekayaan pada industri layanan keuangan. Yang mana, miliaran dollar telah raib di pasar baru-baru ini, yang membuat kantong HNWI ini menipis. 

"Terlebih lagi badai ini belum berlalu untuk HNWI dengan investasi di pendanaan makro, yang mengalami kerugian paling dalam," ujar lembaga konsultasi ini. 

WealthInsight mendefinisikan HNWI sebagai mereka dengan kekayaan di atas 1 miliar dollar AS. 

Sebanyak 15 warga terkaya Inggris kehilangan secara totl 5,5 miliar dollar AS di pasar saham pasca votig Brexit, menurut data Bloomberg. 

Orang terkaya Inggris, Gerald Grosvenor, kehilangan 1 miliar dollar AS diikuti pemilik Topshop, Philip Green, Charles Cadogan dan Bruno Schroder. 

Poin lain yang menyakitkan bagi para orang kaya ini adalah, pasca referendum akan ada penundaan pubikasi aturan baru untuk "non-doms" atau status pajak bagi orang kaya yang terlahir sebagai orang asing. 

Penangguhan tersebut akan menambah ketidakpastian pada aturan baru yang dikabarkan akan dirilis pada 2017 mendatang, menurut WealthInsight. 

Kompas TV Infografis: Apa itu Brexit?
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com