Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Galakkan Program Serasi, Kementan Buat Road Map Pergiliran Ekskavator

Kompas.com - 28/08/2019, 08:00 WIB
Mikhael Gewati

Penulis

Ia pun menyambut baik adanya terobosan Kementan yang telah merealisasikan program Serasi di Sumsel. Herman optimistis program ini akan membawa kesejahteraan bagi petani Sumsel.

Baca juga: Gubernur Sumsel Apresiasi Program Serasi yang Dijalankan Kementan

"Melalui program ini, kami berharap ada peningkatan produksi, jika sebelumnya 7 ton per hektar naik menjadi 8 ton per hektar. Saya ajak petani untuk menggunakan teknologi, salah satunya penggunaan alat ukur PH air dan tanah sebelum menanam benih," jelasnya.

Di tempat yang sama, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengatakan, tahap pertama optimasi bantuan Alsintan akan dilakukan terhadap sekitar 200.000 ha lahan.

Nantinya lahan tersebut akan ditanami padi varietas baru yang dikatakan cocok untuk tanah rawa.

"Kalau di Sumsel ini optimasi lahan rawa pasang surut seluas 200.000 ha jadi (berjalan), akan meningkatkan pendapatan Provinsi Sumsel hingga Rp 12 triliun," ungkap Mentan Amran.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com