JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan SMA/SMK hingga Diploma (D3) ingin berkarir di industri penerbangan, simak lowongan yang satu ini.
PT Angkasa Pura Solusi (APS) membuka lowongan kerja yang nantinya akan mengisi posisi sebagai Lounge Manager, Aviation Security Basic hingga Security.
PT Angkasa Pura Solusi (APS) merupakan salah satu anak perusahaan dari PT Angkasa Pura II yang telah berdiri sejak tahun 2012, berkembang dan bertransformasi sebagai perusahaan yang mendukung dalam pengelolaan fasilitas Bandar Udara.
Baca juga: KAI Logistik Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisi dan Syaratnya
PT Angkasa Pura Solusi (APS) telah beroperasi di 21 Bandar Udara yang dikelola oleh PT Angkasa Pura II (Persero) dan memiliki sektor bisnis yang meliputi Passenger Services, Retail & Ancillary, Facility Services, Facility Care, Digital Sevices, Resource Services dan Consulting.
Mengutip dari situs resminya, Senin (25/9/2023), berikut adalah persyaratan dan cara mendaftarnya.
Kualifikasi:
Baca juga: BUMN SMF Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya
Deadline: 14 Oktober 2023
Kualifikasi:
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.