Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Limit Transfer BCA ke Sesama Rekening BCA dan Bank Lain Tahun 2024

Kompas.com - 13/04/2024, 23:59 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Informasi mengenai limit transfer BCA penting untuk diketahui nasabah sebelum melakukan transaksi pengiriman dana. 

Limit transfer BCA adalah batas maksimal jumlah uang yang dapat ditransfer dalam satu transaksi atau dalam satu periode satu hari.

Batas limit transfer BCA berbeda-beda tergantung pada jenis rekening yang digunakan oleh nasabah.

Baca juga: Cara Beli Tiket Kapal Feri secara Online lewat Aplikasi dan Website

Per 19 Januari 2024, limit transfer BCA mengalami kenaikan. Kenaikan limit transfer BCA ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas layanan dan kenyamanan transaksi nasabah.

Dilansir dari laman resminya, limit transfer BCA gold yang sebelumnya Rp 75 juta per hari ke sesama rekening BCA kini naik menjadi Rp 125 juta per hari.

Selain itu, limit transfer BCA blue yang sebelumnya Rp 50 juta per hari ke sesama rekening BCA menjadi Rp 100 juta per hari.

Baca juga: Info Tarif Parkir Inap dan Harian di Bandara Soekarno-Hatta Terbaru

Limit transfer BCA tahun 2024

Berikut adalah limit transfer BCA ke sesama rekening BCA yang berlaku mulai 19 Januari 2024:

1. Limit transfer BCA Tabunganku

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 25 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 25 juta

2. Limit transfer BCA Tahapan Xpresi BCA

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 25 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 50 juta

3. Limit transfer BCA Silver/Blue

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 50 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 100 juta

4. Limit transfer BCA Gold

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 75 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 125 juta

Baca juga: Cara Mudah Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Pakai GoPay

5. Limit transfer BCA Platinum

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 100 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 150 juta

6. Limit transfer BCA Tapres

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 75 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 125 juta

7. Limit transfer BCA Dollar

  • Limit transfer antar rekening BCA harian saat ini: Rp 25 juta
  • Limit transfer antar rekening BCA harian per 19 Januari 2024: Rp 100 juta

Limit transfer BCA ke sesama rekening BCA dan bank lain tahun 2024. Muhammad Idris/Money.kompas.com Limit transfer BCA ke sesama rekening BCA dan bank lain tahun 2024.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apple hingga Microsoft Investasi di RI, Pengamat: Jangan Sampai Kita Hanya Dijadikan Pasar

Apple hingga Microsoft Investasi di RI, Pengamat: Jangan Sampai Kita Hanya Dijadikan Pasar

Whats New
Bank DKI Raup Laba Bersih Rp 187 Miliar pada Kuartal I 2024

Bank DKI Raup Laba Bersih Rp 187 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Mendag Zulhas Terbitkan Aturan Baru Soal Batasan Impor, Ini Rinciannya

Mendag Zulhas Terbitkan Aturan Baru Soal Batasan Impor, Ini Rinciannya

Whats New
Microsoft Komitmen Berinvestasi di RI Senilai Rp 27,54 Triliun, Buat Apa Saja?

Microsoft Komitmen Berinvestasi di RI Senilai Rp 27,54 Triliun, Buat Apa Saja?

Whats New
Allianz Syariah Tawarkan Asuransi Persiapan Warisan Keluarga Muda, Simak Manfaatnya

Allianz Syariah Tawarkan Asuransi Persiapan Warisan Keluarga Muda, Simak Manfaatnya

Whats New
Kini Beli Sepatu Impor Tak Dibatasi, Ini Penjelasan Mendag

Kini Beli Sepatu Impor Tak Dibatasi, Ini Penjelasan Mendag

Whats New
TransNusa Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

TransNusa Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Whats New
Suku Bunga BI Naik, ST012 Dinilai Lebih Menarik

Suku Bunga BI Naik, ST012 Dinilai Lebih Menarik

Earn Smart
Kesejahteraan Buruh Tani Era Jokowi dan Tantangan bagi Prabowo

Kesejahteraan Buruh Tani Era Jokowi dan Tantangan bagi Prabowo

Whats New
3,84 Juta Penumpang Naik LRT Jabodebek pada Kuartal I 2024

3,84 Juta Penumpang Naik LRT Jabodebek pada Kuartal I 2024

Whats New
Merger Tiktok Shop dan Tokopedia Dinilai Ciptakan Model Belanja Baru di Industri Digital

Merger Tiktok Shop dan Tokopedia Dinilai Ciptakan Model Belanja Baru di Industri Digital

Whats New
Lowongan Kerja Perum Damri untuk SMA/SMK, Ini Persyaratan dan Cara Mendaftarnya

Lowongan Kerja Perum Damri untuk SMA/SMK, Ini Persyaratan dan Cara Mendaftarnya

Work Smart
IMF Naikkan Proyeksi Pertumbuhan Asia, Ada Apa?

IMF Naikkan Proyeksi Pertumbuhan Asia, Ada Apa?

Whats New
Tak Mau Kejadian Nasabah Lempar Piring Saat Ditagih Kredit Terulang, PNM Kini Fokus Lindungi Karyawannya

Tak Mau Kejadian Nasabah Lempar Piring Saat Ditagih Kredit Terulang, PNM Kini Fokus Lindungi Karyawannya

Whats New
Bertemu Mendag Inggris, Menko Airlangga Bahas Kerja Sama JETCO dan Energi Bersih

Bertemu Mendag Inggris, Menko Airlangga Bahas Kerja Sama JETCO dan Energi Bersih

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com