Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Blibli Hadirkan Promo May Day Dale 5.5, Ada Diskon hingga 90 Persen

Kompas.com - 03/05/2024, 19:14 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) atau Blibli menghadirkan promo dan harga spesial untuk barang-barang dan bahan makanan penunjang gaya hidup sehat di May Day Sale 5.5.

Promo ini berlangsung pada 5 sampai 7 Mei 2024, sebagai dukungan dan ajakan kepada para pelanggan untuk kembali ke kebiasaan hidup sehat.

Promo spesial untuk belanja kebutuhan hidup sehat dengan harga terbaik seperti Blibli Tiket PayLater, cicilan nol persen selama 24 bulan bebas biaya admin, diskon brand hingga 90 persen, flash sale serba Rp 10.000, gratis ongkir tanpa minimum pembelian, serta cashback hingga 100 persen di banyak kategori belanja.

Baca juga: Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Ilustrasi platform e-commerce Blibli. SHUTTERSTOCK/RAFAPRESS Ilustrasi platform e-commerce Blibli.

Pelanggan juga bisa memanfaatkan opsi Blibli Tiket PayLater dengan cara sebagai berikut.

  • Pilih produk incaran, kemudian pilih varian warna atau tipe sesuai keinginan lalu klik “Beli Sekarang”
  • Cek detail barang sudah sesuai dengan yang ingin dibeli
  • Pilih metode pengiriman sesuai kebutuhan pelanggan, jangan lupa manfaatkan pengiriman 2 Jam Sampai.
  • Gunakan opsi pembayaran Blibli Tiket PayLater, lalu pilih tenor cicilan yang diinginkan, 3, 6 atau 12 bulan
  • Masukkan PIN Blibli Tiket PayLater, lalu pembayaran berhasil

Wilson Kiantoro, Head of Campaign Blibli, mengungkapkan, Blibli memahami kebutuhan untuk kembali ke gaya hidup sehat di tengah hiruk pikuk kesibukan masyarakat Indonesia.

Baca juga: Peringati Hari Bumi, Karyawan Blibli Tiket Donasi Limbah Fesyen

"Sebagai pelopor omnichannel sekaligus platform gaya hidup terdepan di Indonesia, Blibli hadirkan aneka kebutuhan hidup sehat dengan promo spesial di program May Day Sale 5.5 Blibli kali ini, yang dapat membantu mensukseskan upaya mengembalikan tubuh yang lebih sehat dan bugar," kata Wilson dalam keterangan tertulis, Jumat (3/5/2024).

Beberapa promo yang dihadirkan antara lain misalnya pembelian Galaxy Watch 6 Classic dari Samsung yang mampu berperan sebagai asisten kesehatan pribadi seperti memonitor detak jantung, tekanan darah, hingga fase tidur yang berkualitas.

Pelanggan bisa memanfaatkan cicilan nol persen selama 24 bulan tanpa biaya admin pada program May Day Sale 5.5, serta pilihan voucher diskon menarik.

 

Selain itu, Blender 5000 Series dari Philips untuk membuat jus segar setiap hari di rumah dan air fryer dari Sharp bisa dibeli dengan mudah dengan Blibli Tiket PayLater, ditambah Brand Deals berupa diskon hingga 90 persen.

Baca juga: Blibli Tiket Action Dorong Mitigasi Timbulan Sampah Ramadhan Berbasis Ekonomi Sirkular

Ada pula layanan grocery delivery via Bliblimart. Bliblimart menyediakan berbagai bahan pangan segar dengan jaminan kelengkapan dan kualitas terbaik.

Didukung oleh jaringan premium groceries store Ranch Market dan Farmers Market hingga mitra toko terdekat, pelanggan dapat leluasa berbelanja kapanpun dan di manapun.

Ada pula layanan pengantaran cepat 2 Jam Pasti Sampai tanpa minimum pembelian yang bikin aktivitas belanja makin cepat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

Whats New
Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Whats New
Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

BrandzView
Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Whats New
Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Spend Smart
BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

Whats New
2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

Spend Smart
KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

Whats New
Pengguna 'Paylater' di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Pengguna "Paylater" di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Whats New
Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Earn Smart
BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

Whats New
Harga Bahan Pokok Rabu 26 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Cabai Merah Keriting

Harga Bahan Pokok Rabu 26 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Cabai Merah Keriting

Whats New
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Rabu 26 Juni 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Rabu 26 Juni 2024

Spend Smart
Tingkatkan Akses Pembiayaan Konsumen, Home Credit Andalkan 2 Fitur Ini

Tingkatkan Akses Pembiayaan Konsumen, Home Credit Andalkan 2 Fitur Ini

Whats New
Harga Emas Terbaru 26 Juni 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 26 Juni 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com