Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TRON Hadirkan Kendaraan Listrik Roda Tiga untuk Kebutuhan Bisnis dan Logistik

Kompas.com - 28/05/2024, 21:57 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

 

Berikutnya, Battery Management System untuk memantau tingkat dan status baterai dari jarak jauh, memastikan kesiapan armada setiap saat.

“Kami yakin GOTRIX akan menjadi solusi yang ideal bagi berbagai bisnis yang menggunakan kendaraan roda tiga listrik,” ujar Sultan Satria, Vice President of Marketing TRON.

Baca juga: Asosiasi Berharap Pemerintahan Baru Bisa Wujudkan Logistik Murah

Pun TRON menghadirkan TAM Fleet, solusi dan perangkat yang membantu operator transportasi meningkatkan efisiensi dan keselamatan armada mereka.

TAM Fleet memanfaatkan teknologi IoT (Internet of Things) dan AI (Artificial Intelligence) untuk memantau kondisi kendaraan secara real-time, mengoptimalkan rute perjalanan, dan memberikan peringatan dini jika terjadi potensi bahaya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com