Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beragam Produk Asuransi Kini Hadir dalam Satu Aplikasi Terpadu

Kompas.com - 27/03/2019, 18:43 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Platform penyedia produk asuransi WowPremi menghadirkan beragam produk asuransi yang dapat dimanfaatkan masyarakat. WowPremi memberikan pengalaman berasuransi yang aman, nyaman, dan instan.

Henry Wono Wong, Direktur Utama PT Dritama Brokerindo sebagai induk WowPremi mengungkapkan, lamanya proses aktivasi asuransi serta keterbatasan kantor cabang membuat masyarakat Indonesia kerap berpikir ulang untuk membeli asuransi.

“WowPremi hadir sebagai pencetus Insurance Technology (InsurTech) yang memberikan pengalaman berasuransi dengan aman, nyaman, dan instan. WowPremi siap membantu 24 jam non-stop setiap hari dengan proses aktivasi kurang dari 5 menit," ujar Henry dalam keterangannya, Rabu (27/3/2019).

Baca juga: Jangan Lakukan Kesalahan ini agar Asuransi Berguna Hingga Hari Tua

WowPremi menggandeng sejumlah platform permbayaran yang didukung 21 bank dan kartu kredit, sehingga proses pembayaran premi dijamin aman dan instan. Selain menyediakan pembelian asuransi instan, WowPremi juga menyediakan anti virus untuk perusahaan asuransi yang berkerja sama guna mencegah Fraud dengan bantuan kecerdasan buatan (AI).

“Umumnya, masyarakat Indonesia membeli asuransi dengan mengunjungi cabang asuransi terdekat atau memanggil agentasuransi dan membutuhkan waktu 2-7 hari untuk aktivasi asuransi. Dengan WowPremi kini membeli asuransi dengan aman, nyaman, dan instan, serta proses aktivasi kurang dari 5 menit kapanpun dan di manapun," sebut Ilham Nur Fachri, CEO WowPremi.

Baca juga: Milenial, Ini Pentingnya Punya Asuransi

WowPremi didukung lebih dari 20 mitra asuransi terkemuka di Indonesia, antara lain Asuransi Sinarmas, Adira Insurance, MNC Insurance, Harta Insurance, Asuransi Asei, Asuransi Aspan, dan Asuransi Jasa Tania (JASTAN). Kemudian, ada Asuransi Jasa Indonesia (JASINDO), Zurich Insurance, KB Insurance, KSK Insurance, AXA Insurance, dan Sompo Insurance.

Ada pula Asuransi ACA, Bess Insurance, Asuransi Artarindo, Reliance General Insurance, Dayin Mitra General Insurance, Kresna Life Insurance, Tokio Marine Insurance, dan BCA Insurance.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Whats New
Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Spend Smart
Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Whats New
Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com