Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Investasi Properti Cocok Dipilih meski Kantong Pas-pasan

Kompas.com - 22/05/2019, 06:30 WIB
Fika Nurul Ulya,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Investasi properti cenderung digeluti oleh orang-orang berpenghasilan tinggi hingga ratusan juta rupiah. Namun di era digitalisasi industri saat ini, ternyata milenial juga mampu berinvestasi properti dengan modal rendah.

"Saat ini sudah berkembang fintech-fintech bermodel crowdfunding untuk investasi properti. Sebetulnya ini membuka akses untuk orang-orang yang memiliki modal terbatas," ucap Co-Founder Ethis Indonesia Ronald Yusuf Wijaya di Jakarta, Selasa (21/5/2019).

Ronald menilai, dunia investasi properti saat ini telah berbeda dengan zaman dahulu. Dulu, masyarakat di kota-kota besar seperti Jakarta harus bermodal minimal Rp 500 juta untuk membeli apartemen studio di pengembang. Saat ini, orang-orang justru bisa memulai investasi bermodal minim.

Apalagi, investasi properti bermodal crowdfunding ini kata Ronald, justru menawarkan profit lebih tinggi ketimbang membeli satu unit properti.

"Kenapa? Kalau di properti ada istilah capital gain, beli properti sekarang tahun depannya berharap bakal naik 5-10 persen. Sedangkan kalau di crowdfunding, profitnya bisa kita tawarkan dari 12-13 persen," ungkap Ronald.

Di sisi lain, investasi properti bisa jadi pilihan investasi yang cocok karena lebih aman. Ketika terjadi sesuatu, aset properti tersebut masih bisa diperjuangkan karena memiliki wujud konkret.

Selain itu, investor pun bisa menunggu tahun-tahun berikutnya untuk mencapai nilai keuntungan yang diinginkan.

"Dan indahnya properti, hari ini mungkin belum laku, tapi 2-3 tahun ke depan kemungkinan ada capital gain sampai 30-40 persen. Berarti keuntungannya cukup bagus dan aman karena ada back asset capital gain," pungkas Ronald.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soarl Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Whats New
Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Rilis
Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Ada Bansos dan Pemilu, Konsumsi Pemerintah Tumbuh Pesat ke Level Tertinggi Sejak 2006

Whats New
Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Peringati Hari Buruh 2024, PT GNI Berikan Penghargaan Kepada Karyawan hingga Adakan Pertunjukan Seni

Whats New
Kemenperin Harap Produsen Kembali Perkuat Pabrik Sepatu Bata

Kemenperin Harap Produsen Kembali Perkuat Pabrik Sepatu Bata

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com