Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gandeng Bukalapak, Kredivo Integrasikan Fitur Zero-click Checkout

Kompas.com - 12/06/2020, 11:41 WIB
Elsa Catriana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kredivo menggandeng Bukalapak untuk mengintegrasikan fitur inovasi pembayaran digital, yaitu Zero-click Checkout.

Fitur ini memberikan pengalaman berbelanja yang lebih cepat, lebih sederhana, dan optimisasi khusus untuk bertransaksi melalui ponsel.

General Manager Kredivo Lily Suriani mengatakan, merchant yang mengadopsi fitur Zero-click Checkout akan mendapat manfaat dari tingkat retensi dan GMV yang lebih tinggi.

Baca juga: Kredivo Targetkan Pinjaman Tunai Naik 2 Kali Lipat Pada 2020 

"Kami sangat antusias dapat mengimplementasikan fitur ini di Bukalapak sebagai innovative company, yang mengedepankan teknologi untuk memudahkan hidup dan menjadi perusahaan andalan bagi pemenuhan segala kebutuhan masyarakat Indonesia," ujarnya dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Jumat (12/6/2020).

Ia juga menyebutkan, fitur Zero-click ini dapat membuat siapa saja yang memiliki akses smartphone dan membutuhkan transaksi pembelian yang seamless, aman, dan nyaman, yang kini dapat diakses di Bukalapak dengan cepat dan di mana pun.

Lily menambahkan, fitur Zero-click Checkout memungkinkan para pengguna untuk membeli barang di e-commerce secara instan tanpa perlu login atau pindah ke aplikasi lain.

Saat proses checkout, pengguna hanya perlu memilih metode pembayaran Kredivo dan barang yang diinginkan akan terbayar dalam sekejap menggunakan kredensial yang sudah disimpan.

 

Baca juga: Bank Permata Salurkan Kredit Rp 1 Triliun Melalui Kredivo

Pengguna juga dapat memilih pembayaran dalam 30 hari dengan bunga 0 persen atau cicilan sampai 12 bulan dengan bunga 2,95 persen per bulan.

Sementara itu, Director of Payment, Fintech, and Virtual Products Bukalapak Victor Lesmana mengatakan, pihaknya akan selalu mengedepankan kemudahan, keamanan, dan kenyamanan transaksi bagi para pengguna.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan | Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup

[POPULER MONEY] Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan | Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup

Whats New
Soal Gas Murah buat Industri, Menteri ESDM: Insya Allah Akan Dilanjutkan

Soal Gas Murah buat Industri, Menteri ESDM: Insya Allah Akan Dilanjutkan

Whats New
Cara Bayar Pajak Daerah secara Online lewat Tokopedia

Cara Bayar Pajak Daerah secara Online lewat Tokopedia

Spend Smart
Apa Itu 'Cut-Off Time' pada Investasi Reksadana?

Apa Itu "Cut-Off Time" pada Investasi Reksadana?

Earn Smart
Mengenal Apa Itu 'Skimming' dan Cara Menghindarinya

Mengenal Apa Itu "Skimming" dan Cara Menghindarinya

Earn Smart
BRI Beri Apresiasi untuk Restoran Merchant Layanan Digital

BRI Beri Apresiasi untuk Restoran Merchant Layanan Digital

Whats New
Kemenhub Tingkatkan Kualitas dan Kompetensi SDM Angkutan Penyeberangan

Kemenhub Tingkatkan Kualitas dan Kompetensi SDM Angkutan Penyeberangan

Whats New
CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

CGAS Raup Pendapatan Rp 130,41 Miliar pada Kuartal I 2024, Didorong Permintaan Ritel dan UMKM

Whats New
Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Simak Cara Menyiapkan Dana Pendidikan Anak

Earn Smart
HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Whats New
KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com