Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Usaha Elnusa Buka Lowongan Kerja, Ini Syaratnya

Kompas.com - 21/08/2020, 13:01 WIB
Ade Miranti Karunia,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Elnusa Petrofin, anak usaha PT Elnusa Tbk membuka lowongan kerja.

PT Elnusa Petrofin merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa logistik dan distribusi Bahan Bakar Minyak (BBM).

Terutama jasa transportasi BBM, jasa pengelolaan Depo BBM, penjualan BBM industri & marine, trading chemical, trading pelumas & asphal dan ritel bahan bakar (SPBU dan SPBE).

Baca juga: BUMN PT SMF Buka Lowongan Kerja untuk S1 Berbagai Jurusan, Minat?

Elnusa Petrofin merupakan salah satu ujung tombak Pertamina untuk menyalurkan BBM PSO (public service obligation) dan BBM Satu Harga ke seluruh penjuru Nusantara.

Dikutip dari laman situs resmi Elnusa Petrofin, Jumat (21/8/2020), perusahaam tersebut sedang membutuhkan pekerja untuk mengisi posisi Staf Pusat Kontrol Distribusi Area.

Ada dua penempatan lokasi untuk posisi tersebut, yaitu di Makassar dan Jayapura. Tertarik melamar, ketahui dulu persyaratannya, antara lain sebagai berikut. 

  1. Rentang usia 20-30 tahun
  2. Diutamakan pria
  3. Minimal pendidikan Diploma 3 (D3) atau S1 jurusan Teknik Informatika atau sejenis
  4. Pengalaman kerja minimal satu tahun di bidang yang sama
  5. Familiar dengan pengoperasian sistem GPS
  6. Mampu mengoperasikan komputer dan Microsoft Office
  7. Mampu bekerja sama secara tim
  8. Sehat jasmani, rohani, dan bebas narkoba
  9. Jujur, disiplin dan loyalitas

Baca juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru untuk Lulusan S1

Perusahaan meminta para pelamar untuk mengunjungi link https://bit.ly/rekrutmenEPN untuk mendaftar pada posisi tersebut. Pendaftaran paling lambat pada 24 Agustus 2020.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Whats New
Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Whats New
Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Whats New
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Whats New
Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Whats New
Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

BrandzView
Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Whats New
Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Whats New
Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Work Smart
Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Whats New
Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Whats New
Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Whats New
Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com