Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT Pos Properti Indonesia Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Kompas.com - 04/02/2023, 20:44 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi Anda lulusan Sarjana (S1) dari jurusan Akuntansi, simak lowongan pekerjaan berikut ini. PT Pos Properti Indonesia sedang membuka lowongan kerja.

Dikutip dari Instagram @posproperti, Sabtu (4/2/2023), posisi lowongan kerja yang dibuka yakni Accounting Staff. 

Lowongan pekerjaan ini diperuntukan bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja di bagian akuntansi minimal 2 tahun.

Baca juga: Syarat dan Cara Perpanjang Paspor Online lewat Aplikasi M-Paspor

Nantinya, kandidat yang lolos seleksi akan ditempatkan bekerja di Kantor Pusat, Graha Pos Indonesia, Bandung. 

PT Pos Properti Indonesia merupakan anak perusahaan PT Pos Indonesia (Persero) yang berfokus pada bisnis pengelolaan aset properti Pos.

Berdiri sejak 31 Desember 2013, tugas utama PPI adalah untuk mengoptimisasi properti milik Pos Indonesia yang tersebar di seluruh Indonesia.

Pos Properti Indonesia memiliki 5 unit usaha yaitu Manajemen Gedung, Penyewaan Bangunan, Pengembangan properti, Hospitality, dan Jasa Konstruksi.

Baca juga: Ekonomi Global Lesu, Rantai Pasok Domestik Jadi Kunci Pertumbuhan

 

Berikut persyaratan dan cara mendaftar lowongan kerja PT Pos Properti Indonesia:

Lowongan kerja PT Pos Properti Indonesia

Posisi yang dibuka: Accounting Staff

Persyaratan:

  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi
  • Memiliki pengalaman kerja di bagian akuntansi minimal 2 tahun
  • Usia max 30 tahun
  • Menguasai sistem SAP lebih disukai
  • Berpengalaman menyusun Laporan Keuangan
  • Memiliki pengalaman kerja (full-time) di Kantor Akuntan Publik menjadi nilai tambah

Penempatan: Kantor Pusat, Graha Pos Indonesia, Bandung

Baca juga: Daftar 18 Stasiun LRT Jabodebek, Beroperasi Pertengahan 2023

Cara mendaftar

Bagi Anda yang berminat dan memenuhi persyaratan, bisa mengirimkan surat lamaran, CV terbaru, dan berkas kelengkapan lainnya ke situs web https://career.posproperti.co.id/

Informasi lebih lanjut mengenai lowongan kerja PT Pos Properti Indonesia bisa dilihat di situs web di atas atau di akun Instagram @posproperti. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Whats New
Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Whats New
Wamendes PDDT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Wamendes PDDT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Whats New
IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

Whats New
Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Whats New
Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Whats New
Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Whats New
Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Rilis
Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Whats New
Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Whats New
IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

Whats New
Mobil Tertabrak KA Pandalungan, KAI Sampaikan Belasungkawa

Mobil Tertabrak KA Pandalungan, KAI Sampaikan Belasungkawa

Whats New
Pabrik Tutup, Bata Janji Beri Hak-hak Karyawan Sesuai Aturan

Pabrik Tutup, Bata Janji Beri Hak-hak Karyawan Sesuai Aturan

Whats New
Meski Ada Momen Ramadhan dan Pemilu, Konsumsi Rumah Tangga Dinilai Tidak Tumbuh Maksimal

Meski Ada Momen Ramadhan dan Pemilu, Konsumsi Rumah Tangga Dinilai Tidak Tumbuh Maksimal

Whats New
Era Suku Bunga Tinggi, Bank Mega Syariah Terapkan Jurus Angsuran Tetap untuk Pembiayaan Rumah

Era Suku Bunga Tinggi, Bank Mega Syariah Terapkan Jurus Angsuran Tetap untuk Pembiayaan Rumah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com