Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, dari 0,5 Gram hingga 1 Kg

Kompas.com - 12/09/2023, 09:56 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Harga emas batangan Antam yang dijual PT Pegadaian (Persero) terpantau mengalami kenaikan pada perdagangan hari ini, Selasa (12/9/2023). 

Harga emas Antam di Pegadaian ukuran 1 gram dijual seharga Rp 1.097.000 atau naik tipis Rp 1.000 apabila dibandingkan hari Senin (11/9/2023) kemarin.

Adapun harga emas Antam hari ini ukuran 0,5 gram masih dibanderol seharga Rp 600.000 atau tidak berubah. 

Baca juga: Anak Muda dalam Jeratan Pinjaman Online dan Rendahnya Literasi Keuangan

Lalu harga emas Antam ukuran 2 gram dijual Rp 2.132.000 atau naik Rp 2.000. Sedangkan harga emas Antam pecahan 3 gram dipatok Rp 3.173.000 atau naik Rp 3.000.

Sementara harga emas batangan yang dirilis PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) 1 gram dipatok seharga Rp 1.050.000 atau naik Rp 5.000 dibanding sehari sebelumnya. 

Kemudian, harga emas batangan UBS pecahan 0,5 gram dijual seharga Rp 560.000 atau naik Rp 2.000. Sedangkan harga emas hari ini untuk ukuran 2 gram dari UBS dipatok Rp 2.082.000 atau naik Rp 9.000.

Baca juga: Kapan Dana Darurat Boleh dan Tidak Boleh Digunakan? Ini Panduannya

Pegadaian sendiri menjual berbagai macam produk emas batangan seperti emas Antam, Antam Retro, dan emas UBS.

Logam mulia Antam dijual dalam bentuk batangan dengan beberapa ukuran berat seperti 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 3 gram, 5 gram, hingga 1.000 gram.

Harga emas hari ini

Dikutip dari situs web resmi Pegadaian, berikut perincian harga emas hari ini, Selasa 12 September 2023 cetakan Antam dan UBS di PT Pegadaian (Persero):

Baca juga: Besok, Presiden Jokowi Bakal Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Harga emas Antam

  • Harga emas Antam 0,5 gram: Rp 600.000
  • Harga emas Antam 1 gram: Rp 1.097.000
  • Harga emas Antam 2 gram: Rp 2.132.000
  • Harga emas Antam 3 gram: Rp 3.173.000
  • Harga emas Antam 5 gram: Rp 5.254.000
  • Harga emas Antam 10 gram: Rp 10.450.000
  • Harga emas Antam 25 gram: Rp 25.997.000
  • Harga emas Antam 50 gram: Rp 51.912.000
  • Harga emas Antam 100 gram: Rp 103.743.000
  • Harga emas Antam 250 gram: Rp 259.085.000
  • Harga emas Antam 500 gram: Rp 517.953.000
  • Harga emas Antam 1.000 gram: Rp 1.035.865.000

Baca juga: Turun, Harga Minyak Dunia Masih di Kisaran 90 Dollar AS

Harga emas Antam Retro

  • Harga emas Antam Retro 0,5 gram: Rp 563.000
  • Harga emas Antam Retro 1 gram: Rp 1.055.000
  • Harga emas Antam Retro 2 gram: Rp 2.088.000
  • Harga emas Antam Retro 3 gram: Rp 3.102.000
  • Harga emas Antam Retro 5 gram: Rp 5.154.000
  • Harga emas Antam Retro 10 gram: Rp 10.243.000
  • Harga emas Antam Retro 25 gram: Rp 25.463.000
  • Harga emas Antam Retro 50 gram: Rp 50.833.000
  • Harga emas Antam Retro 100 gram: Rp 101.575.000
  • Harga emas Antam Retro 250 gram: Rp 253.629.000
  • Harga emas Antam Retro 500 gram: Rp 507.014.000
  • Harga emas Antam Retro 1.000 gram: Rp 1.013.981.000

Baca juga: Saham Teknologi Rebound, Wall Street Hijau

Harga emas UBS

  • Harga emas hari ini UBS 0,5 gram: Rp 560.000
  • Harga emas hari ini UBS 1 gram: Rp 1.050.000
  • Harga emas hari ini UBS 2 gram: Rp 2.082.000
  • Harga emas hari ini UBS 5 gram: Rp 5.144.000
  • Harga emas hari ini UBS 10 gram: Rp 10.233.000
  • Harga emas hari ini UBS 25 gram: Rp 25.532.000
  • Harga emas hari ini UBS 50 gram: Rp 50.958.000
  • Harga emas hari ini UBS 100 gram: Rp 101.875.000
  • Harga emas hari ini UBS 250 gram: Rp 254.613.000
  • Harga emas hari ini UBS 500 gram: Rp 508.625.000

Sementara untuk tabungan emas Pegadaian, untuk setiap 0,01 gram, Pegadaian menetapkan harga emas hari ini untuk harga jual sebesar Rp 9.890 dan harga beli Rp 9.490.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rupiah Tinggalkan Rp 16.000 per Dollar AS

Rupiah Tinggalkan Rp 16.000 per Dollar AS

Whats New
Pertamina Hulu Rokan Produksi Migas 167.270 Barrel per Hari Sepanjang 2023

Pertamina Hulu Rokan Produksi Migas 167.270 Barrel per Hari Sepanjang 2023

Whats New
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 17 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 17 Mei 2024

Spend Smart
3 Tanda Lolos Kartu Prakerja, Apa Saja?

3 Tanda Lolos Kartu Prakerja, Apa Saja?

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 17 Mei 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 17 Mei 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
Wall Street Berakhir di Zona Merah, Dow Sempat Sentuh Level 40.000

Wall Street Berakhir di Zona Merah, Dow Sempat Sentuh Level 40.000

Whats New
KB Bank Dukung Swasembada Pangan lewat Pembiayaan Kredit Petani Tebu

KB Bank Dukung Swasembada Pangan lewat Pembiayaan Kredit Petani Tebu

BrandzView
5 Cara Transfer BRI ke BCA Lewat ATM hingga BRImo

5 Cara Transfer BRI ke BCA Lewat ATM hingga BRImo

Spend Smart
Diajak Bangun Rute di IKN, Bos MRT: Masih Fokus di Jakarta

Diajak Bangun Rute di IKN, Bos MRT: Masih Fokus di Jakarta

Whats New
Sertifikasi Halal UMKM Ditunda, Kemenkop-UKM Terus Lakukan  Sosialisasi dan Dorong Literasi

Sertifikasi Halal UMKM Ditunda, Kemenkop-UKM Terus Lakukan Sosialisasi dan Dorong Literasi

Whats New
Pesawat Garuda yang Terbakar di Makassar Ternyata Sewaan, Pengamat Sarankan Investigasi

Pesawat Garuda yang Terbakar di Makassar Ternyata Sewaan, Pengamat Sarankan Investigasi

Whats New
Prabowo Yakin Ekonomi RI Tumbuh 8 Persen, Standard Chartered: Bisa, tapi PR-nya Banyak...

Prabowo Yakin Ekonomi RI Tumbuh 8 Persen, Standard Chartered: Bisa, tapi PR-nya Banyak...

Whats New
Gara-gara Miskomunikasi, Petugas PT JAS Jatuh dari Pintu Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

Gara-gara Miskomunikasi, Petugas PT JAS Jatuh dari Pintu Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

Whats New
Utang Rp 14,5 Triliun untuk Bangun Rute Baru MRT Akan Dibayar Pakai APBN-APBD

Utang Rp 14,5 Triliun untuk Bangun Rute Baru MRT Akan Dibayar Pakai APBN-APBD

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com