Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Resign Kerja Tanpa Mempermalukan Diri Sendiri

Kompas.com - 02/10/2023, 06:41 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber CNBC

JAKARTA, KOMPAS.com - Jika Anda tidak bahagia dengan pekerjaan saat ini, resign atau mengundurkan diri dari pekerjaan adalah hal yang wajar. Namun, penting diingat bahwa cara resign kerja Anda dapat merugikan atau membantu perjalanan karier Anda.

Menurut Gary Burnison, CEO Korn Ferry dan penulis buku “Lose the Resume, Land the Job," ada beberapa cara resign kerja yang dapat dilakukan agar tidak justru mempermalukan diri sendiri. Berikut di antaranya, dikutip dari CNBC, Senin (2/10/2023).

1. Ketahui alasan resign dengan pasti

Rumput tidak selalu lebih hijau, jadi jujurlah pada diri sendiri dan pikirkan mengapa Anda benar-benar ingin resign. Apakah Anda mencari gaji yang lebih tinggi, tantangan yang lebih banyak, atasan yang lebih baik, promosi atau sekadar perubahan?

Baca juga: 3 Cara Terbaik untuk Resign Kerja agar Tidak Ciptakan Kesan Buruk

Ilustrasi surat resign kerja. SHUTTERSTOCK/BEEBRIGHT Ilustrasi surat resign kerja.

Setelah Anda mengetahui alasan resign, tanyakan pada diri sendiri, apakah resign adalah satu-satunya pilihan?

Jika Anda telah merencanakan resign kerja selama berbulan-bulan dan mungkin sudah memiliki pekerjaan baru, jangan mengambil tindakan apa pun sampai Anda memiliki surat penawaran yang ditandatangani.

2. Resign secara langsung

Ada tiga aturan penting dalam menyampaikan keputusan resign. Pertama, jangan memberi tahu orang lain di perusahaan tanpa terlebih dahulu memberi tahu atasan langsung Anda.

Kedua, jangan menunggu sampai menit terakhir. Paling tidak, berkomitmen untuk memberikan pemberitahuan resign sebulan hingga dua minggu sebelumnya.

Baca juga: Catat, 6 Kesalahan yang Tidak Boleh Dilakukan Saat Resign Kerja

Ketiga, jangan resign melalui e-mail. Selalu bertemu langsung dan jaga percakapan senyaman mungkin.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Earn Smart
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Earn Smart
Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Whats New
OJK Terbitkan Aturan 'Short Selling', Simak 8 Pokok Pengaturannya

OJK Terbitkan Aturan "Short Selling", Simak 8 Pokok Pengaturannya

Whats New
2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

Earn Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

Spend Smart
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Whats New
Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Whats New
Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Whats New
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Whats New
Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintah Anda

Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang "Toxic" ke Dalam Pemerintah Anda

Whats New
Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke 'Jastiper'

Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke "Jastiper"

Whats New
Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Rilis
Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Whats New
Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com