Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berapa Digit Nomor Rekening BRI? Ini Jawabannya

Kompas.com - 07/10/2023, 14:42 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Berapa digit nomor rekening BRI? Jawabannya tentu saja ada 15 digit. Setiap bank sendiri memiliki ketentuan yang berbeda-beda dalam pemberian nomor rekening.

Cara termudah melihat nomor rekening BRI yakni dengan melihat langsung pada buku tabungan. Keberadaan nomor rekening berada di halaman cover atau sampul bagian dalam buku.

Untuk diketahui saja, rekening BRI pada setiap nasabah disesuaikan dengan daerah dari kode unit atau cabang tempat nasabah membuat rekening BRI.

Dengan nomor rekening, para nasabah Bank BRI bisa melakukan transaksi seperti pengiriman uang, tarik tunai, hingga setor tunai.

Baca juga: Syarat Buka Rekening BRI Simpedes, Setoran Awal, dan Biaya Bulanan

Selain itu, nomor rekening juga berguna untuk pengajuan pembuatan kartu kredit, penerima bantuan dari pemerintah, hingga program perbankan lainnya.

Cara melihat nomor rekening BRI

Terkadang orang sudah hapal dengan nomor rekeningnya, tapi tak jarang pula orang yang tidak bisa menghapal nomor rekening karena digitnya relatif cukup banyak.

Solusinya, orang akan mencatat nomor rekening pada penyimpanan telepon atau ditulis secara manual di atas kertas untuk kemudian disimpan.

Cara paling mudah cara tau nomor rekening BRI tentu saja dengan melihatnya langsung pada buku tabungan. Nomor rekening BRI tercantum di balik cover buku tabungan yang Anda miliki.

Baca juga: Biaya Admin BRI Simpedes Per Bulan Tahun 2023 Terbaru

Cara tau nomor rekening BRI berikutnya adalah dengan melihat langsung pada struk transfer dari mesin ATM. Struk bukti transfer lazimnya menampilkan detail transaksi, termasuk di dalamnya nomor rekening BRI Anda.

Cara lainnya cek nomor rekening BRI adalah dengan membuka aplikasi BRImo. Berikut tahapan cara cek nomor rekening BRI online via aplikasi mobile banking:

  1. Buka aplikasi BRImo.
  2. Login dengan memasukkan username dan password atau fingerprint.
  3. Pilih "Rekening Lain" pada menu utama.
  4. Layar akan menampilkan informasi nomor rekening BRI sejumlah 15 digit dan jumlah saldo.

Nah jadi sudah tahu kan berapa digit nomor rekening BRI. Jawabannya adalah ada 15 digit. Semoga membantu.

Baca juga: 7 Cara Cek Nomor Rekening BRI Paling Mudah

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com